Drama Korea dengan Rating Tertinggi di 2022
JawaPos.com – Drama Korea atau K-drama menjadi salah satu jenis tayangan serial televisi yang selalu dinanti-nantikan setiap tahunnya oleh penonton dan penggemar di seluruh dunia, termasuk di Indonesia. Tren drama Korea semakin meningkat, apalagi sejak kehadiran beragam platform streaming yang memungkinkan tayangan asal Korea Selatan itu tersebar dan populer di berbagai negara.
“Twenty One Twenty Five” tayang perdana di tvN pada 12 Februari 2022 dengan total 16 episode yang berakhir pada 3 April 2022. Drama ini juga tersedia untuk streaming di Netflix. Drama ini ditayangkan di ENA pada 29 Juni hingga 18 Agustus 2022 dan tersedia untuk streaming di Netflix. “Extraordinary Attorney Woo” dikabarkan akan dilanjutkan dengan musim kedua pada 2024. Menurut Nielsen Korea, drama ini telah menembus rating nasional dengan rata-rata 10,93 persen.Ditayangkan pada 15 Oktober hingga 4 Desember 2022, drama “Under the Queen’s Umbrella” mengambil latar di masa dinasti Joseon.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tarif Listrik Korea Selatan Naik 9,3%, Tertinggi Dalam 4 DekadePemerintah Korea Selatan akan menaikkan tarif listrik untuk kuartal sebesar 13,1 won per KwH atau naik 9,5%. Kenaikan in jadi yang tertinggi dalam 4 dekade terakhir.
Baca lebih lajut »
5 Fakta The Glory, Drama Korea Terbaru Song Hye Kyo yang Tayang Hari IniSong Hye Kyo yang terkenal melalui berbagai serial melodrama, tampil mengejutkan melalui karakter Moon Dong Eun yang penuh amarah di The Glory.
Baca lebih lajut »
Netflix: 60 Persen Pengguna Global Nonton Drama Korea di 2022Netflix mencatat 60 persen atau 6 dari 10 pelanggan global menonton satu judul drama atau film Korea pada 2022.
Baca lebih lajut »
Kalah Sama Saham, Segini Cuan Reksa Dana Campuran TertinggiBerapa sih returns dari reksa dana campuran? Simak di sini untuk melihat yang tertingginya dalam setahun.
Baca lebih lajut »