Dr Reisa Ungkap Tiga Syarat Utama untuk Capai PPKM Level II |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Dr Reisa Ungkap Tiga Syarat Utama untuk Capai PPKM Level II |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 63%

Dr Reisa menyebut wilayah PPKM Level II terkendali tingkat penyebaran Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 dr. Reisa Broto Asmoro menyebutkan tiga hal utama dilakukan untuk mengendalikan COVID-19, sebagaimana dilakukan daerah-daerah di wilayah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat level 2.

Reisa yang juga merupakan Duta Perubahan Perilaku itu menyampaikan, ketiga hal tersebut yakni pertama, dengan tetap menggalakkan disiplin protokol kesehatan. Dia mengingatkan disiplin menaati protokol kesehatan seperti menggunakan masker, mencuci tangan dan menjaga jarak, selain melindungi dari droplet juga berguna meminimalkan risiko menghirup udara berpolusi.

Kedua, menggencarkan vaksinasi dan menyisir kelompok-kelompok yang kesulitan mengakses vaksinasi, seperti kelompok lanjut usia dan penyandang disabilitas."Sapu habis, kalau perlu ketuk pintu ke pintu. Sisir juga tenaga pendidikan agar semua segera tervaksinasi dan pembelajaran tatap muka dapat diujicoba dengan cepat," ujar Reisa.

"Aplikasi tersebut berhasil menyeleksi ratusan ribu orang yang seharusnya istirahat di rumah karena tidak sehat," ujarnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

[POPULER NASIONAL] Syarat Perjalanan Menggunakan Kereta hingga Pesawat saat PPKM | Daerah Berstatus PPKM Level 2[POPULER NASIONAL] Syarat Perjalanan Menggunakan Kereta hingga Pesawat saat PPKM | Daerah Berstatus PPKM Level 2Berita populer nasional tentang syarat perjalanan dengan kereta hingga pesawat saat PPKM dan daerah yang berstatus PPKM level 2
Baca lebih lajut »

DKI-Bekasi Bersiap Buka Tempat WisataDKI-Bekasi Bersiap Buka Tempat WisataMemasuki awal September 2021, DKI Jakarta kembali berada di level 3 PPKM. Pelonggaran operasional tempat wisata tengah dalam pengkajian dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta diingatkan untuk terus memperketat pengawasan. Metropolitan AdadiKompas
Baca lebih lajut »

Rincian Daerah Masuk PPKM Level 4 Luar Jawa Bali Serta AturannyaRincian Daerah Masuk PPKM Level 4 Luar Jawa Bali Serta AturannyaPemerintah menetapkan PPKM level 4 untuk wilayah Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Nusa Tenggara, dan Papua.
Baca lebih lajut »

Ada 34 Kabupaten/Kota Masih PPKM Level Empat |Republika OnlineAda 34 Kabupaten/Kota Masih PPKM Level Empat |Republika OnlinePenurunan kasus tidak boleh mengendurkan penerapan protokol kesehatan.
Baca lebih lajut »

Daftar 11 Wilayah PPKM Level 4 di Jawa-Bali, Simak Ketentuan Baru untuk Wilayah Berikut - Tribunnews.comDaftar 11 Wilayah PPKM Level 4 di Jawa-Bali, Simak Ketentuan Baru untuk Wilayah Berikut - Tribunnews.comDaftar wilayah PPKM Level 4 di Jawa-Bali. Berikut ketentuan baru untuk 11 wilayah berikut yang berstatus level 4.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 13:22:11