Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad mengatakan bahwa pihaknya akan terus mendampingi Pemerintah dalam upaya perbaikan program Makan Bergizi Gratis (MBG) ke ...
Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa . ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi
"Kami akan terus mendampingi Pemerintah supaya program Makan Bergizi Gratis akan lebih baik ke depannya," kata Dasco di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa. Meski demikian, dia enggan merespons terkait dengan sejumlah daerah yang masih memakai uang pribadi Presiden RI Prabowo Subianto dalam pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis.
Diketahui bahwa program Makan Bergizi Gratis merupakan program prioritas pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka yang resmi diberlakukan di sekolah-sekolah dan posyandu di 26 provinsi di Indonesia pada hari Senin .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Wakil KSP Tinjau Pelaksanaan MBG di SDN PulogebangWakil Kepala Staf Kepresidenan (KSP) M Qodari meninjau pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SDN 06 dan 07 Pulogebang, Cakung, Jakarta Timur.
Baca lebih lajut »
Pemerintah Libatkan UMKM dalam Siapkan Makanan MBGMenkomdigi Meutya Hafid mengatakan bahwa pemerintah melibatkan UMKM dalam menyiapkan makanan untuk Program Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi siswa sekolah. Menu MBG disesuaikan dengan kekuatan UMKM di masing-masing daerah.
Baca lebih lajut »
Komisi IX DPR RI Dorong Pengawasan MBG dengan Sistem DigitalAnggota Komisi IX DPR RI, Zainul Munasichin menilai program Makan Bergizi Gratis (MBG) siap dilaksanakan oleh BGN. Untuk memastikan program berjalan lancar dan menghindari pelanggaran, Komisi IX mendorong pengawasan dengan sistem teknologi dan partisipasi masyarakat.
Baca lebih lajut »
Komisi IX DPR RI Setujui Anggaran MBG Rp 1,5 TriliunBadan Gizi Nasional (BGN) mendapatkan persetujuan dari Komisi IX DPR RI untuk penggunaan anggaran sebesar Rp 1,5 triliun guna mendukung program makan bergizi gratis (MBG).
Baca lebih lajut »
Pemerintah Gelontorkan MBG untuk Anak SekolahProgram Makan Bergizi (MBG) akan dimulai hari ini dengan fokus pada anak sekolah. Menteri Kabinet Merah Putih akan memantau pelaksanaannya di beberapa wilayah. Program ini bertujuan meningkatkan status gizi anak, ibu hamil, ibu menyusui, dan balita melalui penyediaan makanan bergizi sesuai standar AKG. Selain itu, pemerintah juga menekankan pentingnya edukasi gizi dan pemberdayaan ekonomi lokal.
Baca lebih lajut »
CORE Indonesia Sarankan Pemerintah Berikan Akses Pasar untuk Petani di Program MBGPeneliti CORE Indonesia, Eliza Mardian merekomendasikan agar pemerintah memberikan kepastian dan akses pasar bagi petani, peternak, dan nelayan untuk menjadi vendor dapur di program Makan Siang Bergizi Gratis (MBG). Ia menyoroti bahwa koperasi belum berjalan optimal dan membatasi petani lokal untuk bergabung menjadi vendor dapur pusat.
Baca lebih lajut »