Kemudahan yang diberikan bagi para pemohon di UKM Expo adalah dengan memberikan asistensi terhadap penerbitan Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK).
Jakarta, Beritasatu.com – Untuk mendorong penciptaan iklim usaha yang kondusif di Ibu Kota, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi DKI Jakarta turut berpartisipasi dalam kegiatan UKM Expo yang diprakarsai oleh Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah serta Perdagangan Provinsi DKI Jakarta.
Kepala DPMPTSP Provinsi DKI Jakarta, Benni Aguscandra menyatakan, DPMPTSP Provinsi DKI Jakarta memberikan dukungan penuh dalam pelaksanaan UKM Expo 2019 demi mendorong penciptaan iklim usaha yang kondusif serta mendorong jumlah pertumbuhan wirausaha baru di Jakarta. Beberapa pengunjung juga sudah ada yang membawa persyaratan lengkap sehingga izin usaha dapat segera diproses dan diterbitkan.
“Petugas kami siap memberikan pendampingan dalam pengurusan izin usaha bagi para peserta UKM Expo 2019, mulai dari pengisian formulir sampai penerbitan izin usaha” ujar Benni. Kegiatan UKM Expo 2019 bukan saja menampilkan produk-produk UKM unggulan Pemprov DKI Jakarta, melainkan juga diisi beraneka kegiatan menarik lainnya mulai dari lomba, workshop dan talkshow serta hiburan di Panggung Utama dengan menampilkan Musisi Kebanggaan Indonesia seperti Benny Tophot, Balena, Judika, serta Pemenang Lomba Aransemen Theme Song SETIA 2019, Nalello dan Achel.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Triplogic dan ITB kembangkan UKM dan startup digitalStartup digital bidang logistik on-demand, Triplogic, menggandeng Institut Teknologi Bandung (ITB) untuk bersama membangun Program Pengembangan Bisnis Usaha ...
Baca lebih lajut »
10 Bisnis UKM Menggiurkan dan MudahUKM kerap menjadi pilihan ibu rumah tangga, pensiunan, dan siapapun.
Baca lebih lajut »
Apa Perbedaan IKM dan UKM?UKM dan IKM sering disamakan arti dan tujuannya, padahal ada perbedaannya.
Baca lebih lajut »
Koperasi Mati Suri Harusnya Segera DibekukanPembekuan untuk menyelaraskan program reformasi total koperasi Kemenkop UKM.
Baca lebih lajut »
Sebulan, Omzet UKM Binaan PNM Tembus Rp95 JutaUKM ini menjual oleh-oleh khas Padang: keripik ikan asin, kacang hingga ikan teri
Baca lebih lajut »
Kemenkop UKM pertahankan opini WTP lima tahun berturut-turutKementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah berhasil mempertahankan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) bagi laporan keuangan kementerian tersebut selama ...
Baca lebih lajut »