Ketua Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Doni Monardo mendaftarkan diri sebagai relawan calon vaksin Covid-19 pada uji klinis ketiga.
Hal itu disampaikan Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito lewat kanal YouTube Sekretariat Presiden, Kamis .
"Ini adalah bentuk komitmen pemerintah mendukung bahwa kita berupaya keras untuk mendukung memberikan upaya maksimal kepada seluruh rakyat Indonesia melalui program vaksinasi," ucap Wiku. Acara tersebut disaksikan langsung Presiden Joko Widodo dalam kunjungan kerjanya di Bandung, Jawa Barat.Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil turut menjadi relawan uji klinis tahap ketiga calon vaksin tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cerita Penyintas Covid-19: Jangan Kucilkan Pasien Covid-19, Kita Juga Ingin SembuhCovid-19 memang bisa menginfeksi siapa saja, tanpa memandang status dan jabatan seseorang, atau kesiapan mental seseorang untuk menghadapinya.
Baca lebih lajut »
Lawan Covid-19, Pekerja Pertamina Jadi Covid Ranger |Republika OnlinePekerja Pertamina menerapkan protokol kesehatan covid-19 setiap saat.
Baca lebih lajut »
19 Pegawai Dispendukcapil Kota Pasuruan Positif COVID-19Hasil tes swab 20 pegawai Dispendukcapil Kota Pasuruan pasca satu orang meninggal, 19 orang terkonfirmasi positif COVID-19. Mereka tidak memiliki gejala sakit. VirusCorona Pasuruan
Baca lebih lajut »
19 Provinsi dengan Angka Kesembuhan COVID-19 di Atas Rata-rata DuniaPakar Satgas sampaikan 19 provinsi punya angka kesembuhan COVID-19 di atas rata-rata dunia.
Baca lebih lajut »
Perkembangan Terkini Vaksin Lokal dan Calon Vaksin Covid-19 yang Diuji Coba di BandungUji klinis fase 3 calon vaksin virus corona diperkirakan akan selesai pada Januari 2021. Bagaimana dengan vaksin lokal?
Baca lebih lajut »
AS Teken Kesepakatan dengan Moderna untuk 100 Juta Dosis Calon Vaksin Covid-19Presiden Donald Trump telah mengumumkan kesepakatan antara pemerintah federal dan perusahaan bioteknologi Amerika untuk memproduksi dan mengirimkan 100 juta dosis calon vaksin Covid-19. Moderna akan memproduksi dosis vaksin tersebut, sementara uji klinis dilakukan. “Pemerintah federal akan...
Baca lebih lajut »