Masih ada cara untuk membagian uang THR tidak perlu dengan menggunakan uang tunai yakni, memberikan angpau lebaran bisa...
Masih ada cara untuk membagian uang THR tidak perlu dengan menggunakan uang tunai yakni, memberikan angpau lebaran bisa dengan cara digital di tengah pandemi Covid. Foto/Dok- Salam tempel atau angpau rasanya akan tetap menjadi salah satu tradisi yang tiak pernah hilang di Hari Raya Idul Fitri, apalagi bagi sebagian besar masyarakat Indonesia.
Tradisi ini biasanya dilakukan pada Hari Raya saat kita saling berkunjung, selain itu ada juga tradisi membagikan THR kepada keluarga dekat sebelum Hari Raya , atau memberikan parsel kepada saudara yang lebih tua. Namun, lebaran tahun ini akan berbeda dikarenakan tidak adanya kujungan sanak saudara saat ke rumah.
Lantaran, Pemerintah Daerah DKI Jakarta melarang adanya mudik lokal dan menganjurkan agar mudik secara virtual saat pandemi corona atau Covid-19. Perancang keuangan Eko Endarto mengatakan, masih ada cara untuk membagian uang THR tidak perlu dengan menggunakan uang tunai yakni angpau lebaran dengan cara digital .
"Ya emang sekarang ini serba susah mau ngasih juga kah harus pakai tangan juga. Tapi semakin canggih, teknologi dompet digital bisa jadi pilihan untuk memberikan angpau lebaran karena kita ini kan sudah serba digital,"ujar Eko saat dihubungi SINDOnews di Jakarta1. Gopay Layanan dompet digital dari Gojek ini bisa dijadikan alternatif untuk berbagi THR ke sanak saudara atau teman-teman kamu. Kamu bisa mengirimkan atau mengisi saldo Gopay keluarga atau saudara yang ingin kamu kasih THR. Dengan GoPay kamu bisa bagi-bagi THR online untuk kerabat atau memberikan pulsa dan mentraktir makanan melalui GoFoodOVO juga merupakan salah satu aplikasi pembayaran dan dompe digital yang sudah banyak dipakai orang.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
'Salam Tempel' Lebaran? Pakai Aplikasi Dompet Digital SajaSalah satu tradisi keluarga yang paling ditunggu dan rutin dilakukan khususnya di Indonesia adalah tradisi ‘salam tempel’.
Baca lebih lajut »
Dompet Dhuafa dan Wardah Hadirkan Paket Berbuka untuk Medis |Republika OnlineDistribusi paket Ifthor dan juga paket sembako menjadi pembelajaran bagi masyarakat
Baca lebih lajut »
DANA Gandeng Baznas-Dompet Dhuafa untuk Bayar Zakat |Republika OnlineTren donasi digital terus berkembang beberapa tahun terakhir.
Baca lebih lajut »
Dompet Dhuafa Kepri Bagikan 130 Paket Bingkisan Ramadhan |Republika OnlineKado pangan itu dapat membantu masyarakat kurang mampu menyambut Hari Raya
Baca lebih lajut »
Fasilitasi Pembayaran Zakat, Dana Gaet Baznas dan Dompet DhuafaDompet digital DANA bekerja sama dengan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) dan Dompet Dhuafa memfasilitasi pembayaran zakat secara online atau daring.
Baca lebih lajut »
Ganjar Anggarkan Rp 38 Miliar, Bantu Sediakan Bahan Pokok bagi UMKM Boga di JatengUMKM boga di Jawa Tengah harus tetap bertahan, meski di tengah pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »