Dompet Dhuafa prihatin terhadap tragedi kemanusiaan yang terjadi di Wamena.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lembaga filantropi dan kemanusiaan Dompet Dhuafa prihatin terhadap tragedi kemanusiaan yang terjadi di Wamena, Papua. Maka Dompet Dhuafa mengajak masyarakat bersatu kembali dan membangun Wamena.
Sejak tragedi kemanusiaan terjadi di Wamena, Dompet Dhuafa turut membantu masyarakat di sana. Dompet Dhuafa membantu menyediakan dapur umum, fasilitas kesehatan, pakaian, perlengkapan pengungsi dan taman ceria untuk anak-anak. Dompet Dhuafa membantu kebutuhan masyarakat di pengungsian dan akan membangun kembali fasilitas publik di Wamena. Dalam pelaksanaannya akan berkoordinasi dengan pemerintah daerah setempat, TNI, kepolisian, dan lembaga kemanusiaan setempat.
Sebelumnya, kerusuhan bermula terjadi di Wamena pada Senin . Sejumlah bangunan seperti rumah dinas, ruko, dan kantor bupati dibakar massa. Kerusuhan itu menyebabkan 30 orang meninggal dunia dan puluhan orang luka-luka. Serta ratusan warga mengungsi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hilangkan Trauma Para Korban Gempa di Ambon, Dompet Dhuafa Dirikan Pos Hangat dan Taman CeriaTaman Ceria nantinya akan menjadi sarana bermain anak-anak, kegiatan belajar mengajar, Psychological First Aid, dakwah dan budaya
Baca lebih lajut »
Chevron Gandeng Dompet Dhuafa Dirikan Puskemas di LombokSumbangan karyawan Chevron juga disalurkan untuk membangun fasilitas serupa di Sigi.
Baca lebih lajut »
Dompet Dhuafa Sosialisasikan Berwakaf Seharga Secangkir KopiWake Up! Wakaf merupakan sebuah gerakan membangun wakaf dalam memasuki era milenial.
Baca lebih lajut »
Orang Wamena tidak Anti-PendatangPelaku pembakaran dan pembantaian di Wamena sebetulnya bukanlah penduduk atau masyarakat Wamena.
Baca lebih lajut »
Bupati Pasaman Barat ajak warganya bantu perantau di WamenaBupati Pasaman Barat Yulianto mengajak seluruh warganya, termasuk para pegawai pemerintah, membantu perantau Sumatera Barat yang berada di Wamena, Papua, ...
Baca lebih lajut »
Polri Tetapkan 5 Tersangka Kerusuhan WamenaKerusuhan di Wamena dipicu berita bohong atau hoaks yang beredar di masyarakat.
Baca lebih lajut »