Dokter: Keropeng Cacar Monyet akan Lepas Sendiri

Indonesia Berita Berita

Dokter: Keropeng Cacar Monyet akan Lepas Sendiri
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 51%

Biasanya 14-21 hari baru keropengnya lepas dan hati-hati keropeng itu masih punya atau potensial untuk menularkan infeksinya

JawaPos.com – Ketua Satuan Tugas Monkeypox Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia Hanny Nilasari tak menyarankan pasien cacar monyet menyentuh keropeng yang muncul karena akan lepas sendirinya seiring waktu, dikutip dari ANTARA.

Menurut Hanny, keropeng sebaiknya dibiarkan tetap kering dan bila ada tanda-tanda infeksi semisal nanah berlebih atau keropeng berwarna kuning kehijauan, dokter akan memberikan salep sesuai gejala yang muncul. Baca juga:Jokowi Undang Presiden FIFA dan IOC dalam KTT G20Hanny mengatakan menurut beberapa laporan, kulit yang mengalami keropeng akan memunculkan bekas yang bervariasi seperti hiperpigmentasi atau berwarna gelap hingga bekas luka yang cekung ke dalam.

“Jadi dalam 30 hari umumnya hipermegtansinya akan hilang kemudian scar akan hilang. Nanti kalau setelah 30 hari masih ada kemudian malah makin memberat tentu harus ke fasilitas kesehatan untuk penanganan scar-nya,” saran Hanny.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jawapos /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pakar Sarankan Keropeng Cacar Monyet tak Disentuh |Republika OnlinePakar Sarankan Keropeng Cacar Monyet tak Disentuh |Republika OnlineKeropeng cacar monyet akan lepas dengan sendirinya.
Baca lebih lajut »

Delapan Kasus Cacar Monyet Ditemukan di MyanmarDelapan Kasus Cacar Monyet Ditemukan di MyanmarHingga 11 September 2022, tercatat 54.709 kasus cacar monyet secara global dan 18 di antaranya meninggal
Baca lebih lajut »

Ratusan Warga Malaysia Jadi Korban Penipuan Lowongan Kerja di KambojaRatusan Warga Malaysia Jadi Korban Penipuan Lowongan Kerja di KambojaSeorang pria Thailand yang kembali dari Qatar menjadi kasus kedelapan cacar monyet di negara itu PenipuanOnline
Baca lebih lajut »

China Umumkan Temuan Pertama Kasus Cacar MonyetChina Umumkan Temuan Pertama Kasus Cacar MonyetChina mengumumkan telah mengidentifikasi kasus pertama cacar monyet di Kota Chongqing.
Baca lebih lajut »

Cacar Monyet, Amerika Catat Kasus Kematian Pertama yang TerkonfirmasiCacar Monyet, Amerika Catat Kasus Kematian Pertama yang TerkonfirmasiDari 58 ribu kasus infeksi cacar monyet di dunia saat ini, 57.500 di antaranya datang dari daerah tanpa riwayat sebaran penyakit itui sebelumnya.
Baca lebih lajut »

Cacar Monyet Tembus 60.000 Kasus, Ini Sebaran Lengkapnya!Cacar Monyet Tembus 60.000 Kasus, Ini Sebaran Lengkapnya!Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit melaporkan 61.282 kasus monkeypox atau cacar monyet di 104 negara hingga 16 September 2022.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 04:58:39