Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Nusa Tenggara Timur, Ganef Wurgiyanto, mengatakan peristiwa terdamparnya 17 ekor paus di Kabupaten Sabu ...
Sebanyak 17 ekor paus terdampar di perairan pantai Desa Menia, Kecamatan Sabu Barat, Kabupaten Sabu Raijua, Provinsi Nusa Tenggara Timur, pada Kamis .
"Secara teknis peristiwa terdamparnya belasan paus di Sabu adalah fenomena alamiah," katanya di Kupang, Sabtu, terkait penyebab terdamparnya 17 ekor paus di Kabupaten Sabu Raijua. Karena itu, pihaknya menduga kuat terdamparnya belasan ekor paus di daerah itu karena memburu mangsa hingga ke pinggir pantai sehingga terjebak.
Ganef menambahkan, untuk itu upaya yang dilakukan dengan mengarahkan dan mendorong paus tersebut ke perairan upaya bisa kembali ke perairan dalam.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Soal UU KPK, 17 BEM di Jakarta Desak Pemerintah Cari SolusiPascaaksi unjuk rasa mahasiswa di Gedung DPR/MPR beberapa waktu lalu, gelombang protes menuntut agar ada solusi mengenai...
Baca lebih lajut »
17 Mahasiswa Unila Jadi Tersangka Tewasnya Peserta Diksar UKM Pecinta Alam - Teras.IDPolda Lampung menetapkan 17 mahasiswa Fisip Unila sebagai tersangka dalam kasus tewasnya peserta diksar UKM pecinta alam Cakrawala.
Baca lebih lajut »
17 ekor paus terdampar di Sabu RaijuaSebanyak 17 ekor ikan paus terdampar di pesisir pantai Desa Menia, Kecamatan Sabu Barat, Kabupaten Sabu Raijua, Provinsi Nusa Tenggara Timur.\r\n\r\n"Iya ...
Baca lebih lajut »
Satu dari 17 Paus Terdampar Dipotong WargaAda 17 ekor yang terdampar, 10 berhasil dilepasliarkan dan tujuh ekor matti.
Baca lebih lajut »
Kuartal III 2019, Taspen Life Raup Pendapatan Premi Rp 1,17 TriliunPT Asuransi Jiwa Taspen atau Taspen Life melaporkan pendapatan premi sebesar Rp 1,17 triliun pada kuartal III 2019.
Baca lebih lajut »
Cara Pemindahan Kurang Tepat Sebabkan Paus Terdampar MatiWarga berinisiatif memindahkan ikan paus terdampar tanpa memahami caranya.
Baca lebih lajut »