DIY Targetkan 11 Emas Pada PON XX Papua

Indonesia Berita Berita

DIY Targetkan 11 Emas Pada PON XX Papua
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 66 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 92%

KONTINGEN DIY menargetkan sedikitnya 11 emaa dalam PON XX Papua 2021. Pada PON XX, kontingen DIY yang akan tampil di 19 cabang olahraga diperkuat 128 atlet, 51 pelatih, 14 mekanik, serta tujuh dokter.

Pada PON XX, kontingen DIY yang akan tampil di 19 cabang olahraga diperkuat 128 atlet, 51 pelatih, 14 mekanik, serta tujuh dokter.

"Kontingen DIY ditargetkan mampu membawa pulang minimal 11 medali emas. kami berharap, para atlet yang mewakili DIY pada PON 2021 di Papua terpompa motivasi dan terbakar semangatnya layaknya para atlet yang berada pada PON pertama tahun 1948 di Solo," ujar Ketua Umum KONI DIY, Djoko Pekik Irianto. Kontingen DIOY untuk PON XX Papua dikukuhkan dan dilepas Gubernur DIY, Sri Sultan HB X dalam acara yang digelar secara daring, Kamis dari Kompleks Kepatihan, Yogyakarta. "Dengan jumlah personil yang terbatas karena Covid-19, saya tetap punya berharap, semoga dapat mencapai prestasi yang pantas dibanggakan," pesan Sri Sultan.

Para atlet, lanjut Sri Sultan, harus berdaya upaya sekuat tenaga agar bisa meraih medali pada cabang-cabang olahraga prestasi, yang berstandar Olimpiade. Olahraga, lanjut Sri Sultan, memiliki peran penting sebagai sarana pembangunan manusia yang sehat lahir batin, yang selanjutnya akan membangkitkan ketahanan masyarakat.

"Adu prestasi olahraga di arena PON bisa juga diartikan sebagai upaya berkesinambungan dalam rangka pembangunan bangsa yang mandiri, berdayaSeluruh anggota kontingen DIY sudah mendapatkan vaksin Covid-19 dua dosis. Seminggu sebelum berangkat PON, para atlet dan pelatih akan dikarantina dengan tetap berlatih.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PON XX Papua 2021, Siman Sudartawa Ingin Jadi Juara di 3 Nomor Cabor IniPON XX Papua 2021, Siman Sudartawa Ingin Jadi Juara di 3 Nomor Cabor IniAtlet renang asal DKI Jakarta Siman Sudartawa menyebut dirinya ingin jadi juara di tiga nomor cabang olahraga renang.
Baca lebih lajut »

Sambut PON XX di Papua, Kodam XVII/Cendrawasih Gencar Lakukan Serbuan VaksinasiSambut PON XX di Papua, Kodam XVII/Cendrawasih Gencar Lakukan Serbuan VaksinasiKodam XVII.Cenderawasih gencar melakukan serbuan vaksinasi COVID-19 di semua wilayah Provinsi Papua. Kegiatan ini terutama di 4 klaster tempat penyelenggaraan PON...
Baca lebih lajut »

Tim Dayung DKI Jakarta Siap Tempur di PON XX PapuaTim Dayung DKI Jakarta Siap Tempur di PON XX PapuaKetua Umum Pengprov PODSI DKI Jakarta Wibowo Suseno Wirjawan optimistis para atletnya dapat meraih medali di kejuaraan multievent empat tahunan itu.
Baca lebih lajut »

Sambut PON XX di Papua, Kodam XVII/Cenderawasih Gencar Lakukan Serbuan VaksinasiSambut PON XX di Papua, Kodam XVII/Cenderawasih Gencar Lakukan Serbuan VaksinasiKodam XVII.Cenderawasih gencar melakukan serbuan vaksinasi COVID-19 di semua wilayah Provinsi Papua. Kegiatan ini terutama di 4 klaster tempat penyelenggaraan PON...
Baca lebih lajut »

Jelang PON XX, Menko PMK Sebut Baru 51% Warga Papua yang DivaksinJelang PON XX, Menko PMK Sebut Baru 51% Warga Papua yang DivaksinMenteri Koordinator bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Muhadjir Effendy mengajak warga Papua untuk melakukan vaksinasi COVID-19. Menteri Koordinator...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 06:55:01