Divonis Bersalah Kasus Korupsi, Pemkab Toraja Pecat Tiga ASN

Indonesia Berita Berita

Divonis Bersalah Kasus Korupsi, Pemkab Toraja Pecat Tiga ASN
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 51%

Pemkab Tana Toraja mengambil tindakan tegas memecat tiga Aparatur Sipil Negara (ASN) yang terlibat kasus tindak pidana korupsi secara tidak terhormat.

Pemerintah Kabupaten Tana Toraja mengambil tindakan tegas memecat tiga Aparatur Sipil Negara yang terlibat kasus tindak pidana korupsi secara tidak terhormat. Foto: Ilustrasi/SINDOnews- Pemerintah Kabupaten Tana Toraja mengambil tindakan tegas memecat tiga Aparatur Sipil Negara yang terlibat kasus tindak pidana korupsi secara tidak terhormat.

Selain ketiga ASN koruptor itu, ada satu ASN lainnya juga ikut dipecat secara tidak terhormat karena melakukan pelanggaran indisipliner. "Memang benar, ada empat oknum ASN dipecat dengan tidak hormat. SK pemecatan keempat oknum ASN itu pun sudah ada," beber Wakil Bupati Tana Toraja, Victor Datuan Batara di Makale, Minggu .Dia menjelaskan, ketiga ASN terlibat kasus korupsi telah divonis bersalah berdasarkan putusan pengadilan dan sudah berkekuatan hukum tetap. Ketiganya pun sudah menjalani hukuman penjara atas perbuatannya.

Victor pun mengimbau kepada seluruh ASN di lingkup Pemkab Tana Toraja agar bekerja sesuai tugas pokok dan fungsinya dan tidak melakukan korupsi mau pun melanggar aturan kepwgawaian. "Aturan harus ditegakkan, jika ada oknum ASN yang melanggar aturan kepegawaian tentunya, ada sanksi yang diberikan," tegasnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sanksi Menanti ASN Pemkab Gowa yang Bolos Hari Pertama KerjaSanksi Menanti ASN Pemkab Gowa yang Bolos Hari Pertama KerjaBupati Gowa Adnan Purichta Ichsan mengingatkan seluruh aparatur sipil negara (ASN) di lingkup Pemkab Gowa untuk kembali masuk kerja pada Senin (10/6/2019).
Baca lebih lajut »

Partai Nasdem Toraja Utara Bertekad Menangkan Pilkada 2020Partai Nasdem Toraja Utara Bertekad Menangkan Pilkada 2020Dewan Pimpinan Daerah NasDem kabupaten Toraja Utara (Torut) bertekad untuk meraih kemenangan pada perhelatan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)Torut 2020.
Baca lebih lajut »

Lebaran batik ala Pemkab PamekasanLebaran batik ala Pemkab PamekasanLebaran atau Hari Raya Idul Fitri merupakan momen yang sangat ditunggu-tunggu oleh umat Islam di berbagai belahan dunia, setelah selama sebulan mengendalikan ...
Baca lebih lajut »

Pemkab Pariaman hadirkan musik tradisiona 'Batumbuak' hibur wisatawanPemkab Pariaman hadirkan musik tradisiona 'Batumbuak' hibur wisatawanPemerintah Kota Pariaman, Sumatera Barat menghadirkan musik tradisional &39;Katumbak’ untuk menghibur wisatawan yang datang ke Pantai Kata saat libur ...
Baca lebih lajut »

Telan Korban Jiwa, Lakalantas Ambulans Pemkab Bulukumba DisorotiTelan Korban Jiwa, Lakalantas Ambulans Pemkab Bulukumba DisorotiMobil ambulans milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bulukumba ini bukan kali pertama mengalami kecelakaan. Peristiwa yang sama kerap terjadi.
Baca lebih lajut »

Pemkab Bangka perketat penyaluran dana hibahPemkab Bangka perketat penyaluran dana hibahPemerintah Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, memperketat penyaluran dana hibah kepada calon penerima agar penyalurannya sesuai ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 20:01:22