Anggota TGIPF Laode Muhammad Syarif menyatakan ada pihak yang mencoba menghalangi Otopsi korban tragedi Kanjuruhan.
- Anggota Tim Gabungan Independen Pencari Fakta Laode Muhammad Syarif menyatakan ada pihak yang mencoba menghalangi autopsi korban Tragedi Kanjuruhan.
Ia menyebut dalam diskusi Kanjuruhan kemarin, sebenarnya banyak keluarga korban yang meninggal dalam tragedi itu rela dan mau untuk dilakukan autopsi, namun ada pihak yang menghalangi. “Kami berharap penyidik Polda Jatim mau melakukan otopsi. Banyak keluarga yg rela anaknnya diautopsi, yang penting ada pendampingan dari TGIPF,” kata Laode kepada tim jurnalis “Tapi setelah itu banyak yang datang dan diceramahin bahwa anaknya sudah tenang di alam sana dan menjadi tertekan. Sampai akhirnya membuat surat pernyataaan untuk tidak ingin melakukan autopsi lagi. Sebenarnyan mereka merasa tidak nyaman,” lanjutnya.
Meski begitu, Laode menyebut autopsi akan tetap dilakukan pada 5 November 2022 mendatang. Laode pun tidak menyebutkan siapa pihak yang melakukan intervensi itu. “Untuk autopsinya, tanggal 5 November. Ini dilakukan dalam rangka proses penyidikan tahapan perkara. Penyidik Polda Jatim bersama forensik Jatim akan melakukan autopsi. Siapa pihak tersebut? ada pihak yang datang dan berpakaian biasa,” tandas Laode.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Anggota TGIPF Sebut Dirut Utama Arema FC Juga Harus Diperiksa di Tragedi KanjuruhanAkmal Marhali berharap semoga saja Gilang Widya Pramana hanya dimintain keterangannya saja untuk menjerat Iwan Budianto
Baca lebih lajut »
PSSI Putuskan Gelar KLB: Tragedi Kanjuruhan, Rekomendasi TGIPF, hingga Desakan Persis-PersebayaPSSI sudah memutuskan untuk secepatnya menggelar Kongres Luar Biasa (KLB). Namun, ada sejumlah lika-liku sebelum keputusan itu dibuat.
Baca lebih lajut »
Mahfud MD: KLB PSSI Sesuai dengan Rekomendasi TGIPFDiketahui, PSSI memutuskan untuk mempercepat pelaksanaan KLB, setelah menggelar rapat darurat Exco di Kantor PSSI, Jakarta, pada Jumat (28/10) kemarin.
Baca lebih lajut »
Mahfud MD Sebut KLB PSSI Bagian Rekomendasi TGIPF dan Singgung Tanggung Jawab MoralKongres Luar Biasa (KLB) yang akan dilakukan PSSI menjadi bagian dari rekomendasi Tim Gabungan Investigasi Pencari Fakta (TGIPF) Tragedi Kanjuruhan.
Baca lebih lajut »
Mahfud Md Sebut KLB PSSI Sesuai Rekomendasi TGIPF Tragedi KanjuruhanMahfud Md mengatakan, rencana Kongres Luar Biasa PSSI sudah sesuai dengan rekomendasi TGIPF Tragedi Kanjuruhan. Semua rekomendasi telah dilakukan.
Baca lebih lajut »