Dita PKB: Masih Ada Pilihan Selain Menaikkan PPN Demi Menggenjot APBN

Kenaikan PPN Berita

Dita PKB: Masih Ada Pilihan Selain Menaikkan PPN Demi Menggenjot APBN
PPNDita Indah SariPKB
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 59%

JPNN.com : PKB memahami bahwa pemerintah butuh penguatan APBN. Namun, situasi ekonomi sekarang yang belum tepat.

jpnn.com - JAKARTA - Ketua DPP PKB Dita Indah Sari menilai masih ada opsi lain selain menaikkan Pajak Pertambahan Nilai atau PPN demi menggenjot APBN.

PKB memahami bahwa pemerintah butuh penguatan APBN. Namun, situasi ekonomi sekarang yang belum tepat. Apalagi kenaikan PPN akan mengganggu rantai produksi manufaktur dan padat karya, yang bisa berujung pada PHK pekerja. Hingga Oktober 2024, PHK terlapor sudah 64.947 orang. Belum yang tidak dilaporkan.

"Atau cukai ekspor komoditi lain yang sedang baik harganya, dan cukai impor barang mewah. Bisa ada pemasukan, tetapi tidak mengganggu daya beli yang sedang merosot," imbuhnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

PPN Dita Indah Sari PKB

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Klaim Masih Kompak Dukung RK-Suswono, PKB Sebut Kader yang Membelot ke Pramono Bukan PengurusKlaim Masih Kompak Dukung RK-Suswono, PKB Sebut Kader yang Membelot ke Pramono Bukan PengurusHasbiallah pun menyatakan keduanya bukanlah bagian dari pengurus PKB.
Baca lebih lajut »

Menkeu Sri Mulyani Sebut Defisit APBN Masih Tak Capai Target: Minus 1,37 PersenMenkeu Sri Mulyani Sebut Defisit APBN Masih Tak Capai Target: Minus 1,37 PersenBerita Menkeu Sri Mulyani Sebut Defisit APBN Masih Tak Capai Target: Minus 1,37 Persen terbaru hari ini 2024-11-08 15:02:14 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

IHSG Masih Lanjut Koreksi, Saham Blue Chip Masih Jadi PenekanIHSG Masih Lanjut Koreksi, Saham Blue Chip Masih Jadi PenekanIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil memangkas koreksinya pada akhir perdagangan Senin (11/11/2024).
Baca lebih lajut »

Survei SMRC, Pram-Rano Masih Unggul Tapi Belum Aman, RK-Suswono Masih Bisa NyalipSurvei SMRC, Pram-Rano Masih Unggul Tapi Belum Aman, RK-Suswono Masih Bisa NyalipSaiful mengatakan, dalam hasil survei yang diperoleh pihaknya, hasil elektabilitas Pramono-Rano meningkat signifikan sejak 3 minggu belakangan.
Baca lebih lajut »

DPR Sebut Kenaikan PPN 12 Persen Masih Wacana, Keputusannya Masih Tunggu Prabowo Kembali ke IndonesiaDPR Sebut Kenaikan PPN 12 Persen Masih Wacana, Keputusannya Masih Tunggu Prabowo Kembali ke IndonesiaBerita DPR Sebut Kenaikan PPN 12 Persen Masih Wacana, Keputusannya Masih Tunggu Prabowo Kembali ke Indonesia terbaru hari ini 2024-11-19 17:02:01 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Penulisan Sejarah Indonesia Masih Terlalu Maskulin, Pahlawan Perempuan Dinilai Masih TerpinggirkanPenulisan Sejarah Indonesia Masih Terlalu Maskulin, Pahlawan Perempuan Dinilai Masih TerpinggirkanTokoh perempuan seringkali dianggap hanya sebagai pendukung bahkan berpotensi untuk dilupakan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 10:23:50