Dinas Perhubungan DKI Jakarta menyiapkan dua kantong parkir di dekat kawasan wisata Kota Tua, Jakarta Barat, untuk mengakomodasi kendaraan bermotor warga saat ...
Wisatawan memadati kawasan Kota Tua saat libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 di Jakarta, Sabtu . ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna
"Kami mengimbau kepada masyarakat tetap menggunakan layanan angkutan umum," kata Kepala Dinas Perhubungan DKI Syafrin Liputo di Jakarta, Sabtu. Namun, ia mengajak pengunjung untuk menggunakan transportasi umum di antaranya TransJakarta atau menggunakan Kereta Rel Listrik yang turun langsung di Stasiun Jakarta Kota.Sementara itu, kawasan Kota Tua saat libur Natal dan tahun baru dipadati para pengunjung yang menikmati bangunan bersejarah era Belanda itu.
Ada tiga pohon Natal yang didirikan di depan museum itu lengkap dengan hiasan lampu yang mulai dinyalakan pukul 18.00 WIB.Sejumlah delman siap mengajak wisatawan keliling kawasan Kota Tua saat libur Natal dan tahun baru di Jakarta, Sabtu
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dishub DKI Akan Derek Kendaraan yang Parkir Liar pada Malam Tahun BaruDishub DKI telah menyiapkan sebanyak 40 kantong parkir di sepanjang kawasan Sudirman-Thamrin pada saat perayaan tahun baru.
Baca lebih lajut »
Dishub DKI Periksa Bus dan Pengemudi yang Layani Angkutan Natal |Republika OnlinePuncak angkutan antarkota antarprovinsi diperkirakan terjadi pada Kamis dan Jumat
Baca lebih lajut »
Natal 2022, Dishub DKI Jakarta Atur Lalu Lintas dan Tambah Operasional Armada TransJakarta - Pikiran-Rakyat.comDishub DKI Jakarta menyiapkan pengaturan lalu lintas dan akan menambah armada bus Transjakarta beserta jam operasionalnya saat Nataru
Baca lebih lajut »
Kepala Dishub DKI Jelaskan Soal Banyaknya Bus Transjakarta Parkir di Pool Saat Jam SibukKepala Dinas Perhubungan DKI Syafrin Liputo menjelaskan banyak bus Transjakarta yang parkir di pool saat jam sibuk.
Baca lebih lajut »
Dishub DKI Prediksi Terjadi Peningkatan Penumpang Bus pada JumatKepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta, Syafrin Liputo memprediksi akan terjadi peningkatan penumpang bus pada Jumat, (23/12/2022).
Baca lebih lajut »
Dishub DKI Jakarta Tiadakan CFD Tanggal 25 Desember dan 1 Januari | merdeka.comDinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta mengumumkan Hari Bebas Kendaraan Bermotor atau Car Free Day di Jalan MH Thamrin-Sudirman pada 25 Desember 2022 dan 1 Januari 2023 ditiadakan.
Baca lebih lajut »