Eks Mentan SYL disebut pernah mengancam para eselon I Kementan soal diminta mundur jika tak sejalan.
Sidang lanjutan perkara pemerasan dan gratifikasi dengan terdakwa Syahrul Yasin Limpo atau SYL dengan agenda pemeriksaan saksi digelar di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Rabu .
Hal tersebut disampaikan Dirjen Hortikultura Kementan, Prihasto Setyanto saat dihadirkan sebagai saksi dalam sidang lanjutan kasus gratifikasi dan pemerasan di lingkungan Kementan dengan terdakwa SYL di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Rabu ). "Saya pernah secara tidak langsung memperoleh ancaman atau paksaan dari Syahrul Yasin Limpo, seingat saya pernah dikumpulkan bersama para eselon I lainnya di ruangan yang bersangkutan pada saat Pak Syahrul Yasin Limpo menyampaikan dengan kalimat 'apabila saudara-saudara tidak sejalan dengan saya silakan mengundurkan diri'," ujar jaksa saat membacakan BAP Prihasto.
Sidang Syl Korupsi Kementan Ancaman Syl Ke Eselon I Eks Mentan Syl Dirjen Kementan
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sidang Kasus Korupsi SYL, Dirjen Tanaman Pangan dan Dirjen Hortikultura Kementan Jadi SaksiLima pejabat Kementerian Pertanian menjadi saksi dalam sidang kasus korupsi eks Menteri Syahrul Yasin Limpo atau SYL.
Baca lebih lajut »
Dirjen Holtikultura Kementan Ungkap SYL Pernah Minta Belikan Baju Koko dan Uang BukberDirektur Jenderal Holtikultura Kementerian Pertanian RI, Prihasto Setyanto mengatakan bahwa mantan Menteri Pertanian RI Syahrul Yasin Limpo alias SYL pernah meminta untuk
Baca lebih lajut »
Sidang SYL: Selain Baju Koko, Dirjen Kementan Ungkap Ada Pembayaran Rp30 Juta untuk BukberDalam sidang SYL, Dirjen Hortikultura Kementan Prihasto Setyanto mengungkapkan terdapat permintaan uang sebesar Rp30 juta untuk bukber.
Baca lebih lajut »
Dirjen PSP Kementan Ungkap Sumber Dana Rp600 Juta untuk SYL ke BrasilDirjan PSP Kementan ungkap sumber uang Rp600 juta yang digunakan mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) di Brasil.
Baca lebih lajut »
Dirjen Kementan Sebut Ada 2 Pejabat Dicopot Gegara Tak Penuhi Perintah SYLDirjen Prasarana dan Sarana Pertanian (PSP) Kementan RI Ali Jamil Harahap mengatakan bahwa ada konsekuensi sendiri jika anak buah di Kementan RI tak ikuti perintah SYL.
Baca lebih lajut »
Dirjen Kementan diancam SYL karena kurang loyal penuhi permintaan uangDirektur Jenderal (Dirjen) Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian (Kementan) Nasrullah mengaku pernah diancam oleh Menteri Pertanian periode ...
Baca lebih lajut »