Salah satu politikus Partai Gerindra, Sugiono, dikabarkan bakal menjadi Menteri Luar Negeri (Menlu) RI.
- Sejumlah tokoh penting dari partai pengusung presiden terpilih Prabowo Subianto dan wakil presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka merapat ke rumah kediaman Prabowo di Kertanegara, Jakarta Selatan, Senin sore. Salah satunya politikus Partai Gerindra, Sugiono , yang dikabarkan bakal menjadi Menteri Luar Negeri RI.
Meski demikian, Sugiono menolak berbicara banyak saat keluar dari Kertanegara. Ia hanya mengatakan siap ditugaskan pada kabinet mendatang."Saya kira sama ya, kita diminta kesediaan oleh Pak Prabowo untuk bantu beliau," ujar Sugiono. "Itu hak beliau memutuskan... Saya prajurit apapun tugas yang diberikan akan saya lakukan sebaiknya," tambahnya.
Ditanya detil soal jabatan Menlu, ia juga meminta wartawan menunggu. Menurutnyan semua bisa terlihat 21 Oktober nanti.Sugiono sendiri merupakan Ketua Fraksi Gerindra MPR RI tahun 2021-2024. Ia juga menjabat sebagai Wakil Ketua Harian DPP Gerindra tahun 2020-2025 dan Wakil Ketua Umum DPP Gerindra tahun 2020-2025.
Sugiono lahir di Takengon, Aceh, 11 Februari 1979. Ia merupakan alumni SMA Taruna Nusantara Magelang tahun 1994-1997 dan
Menlu Menteri Luar Negeri Kabinet Prabowo Menteri Prabowo Prabowo
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kelakar Meutya Hafid di Depan Prabowo, Sugiono Cocok Jadi MenluKetua Komisi I DPR Meutya Viada Hafid memberi kode kepada presiden terpilih Prabowo Subianto agar Wakil Ketua Komisi I DPR
Baca lebih lajut »
Di Depan Prabowo, Sugiono Dites Bahasa Prancis saat Raker Komisi I DPR, Sinyal Jadi Menlu?Berita Di Depan Prabowo, Sugiono Dites Bahasa Prancis saat Raker Komisi I DPR, Sinyal Jadi Menlu? terbaru hari ini 2024-09-25 17:39:24 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Beredar Kabinet Prabowo-Gibran, Muzani jadi Mensesneg dan Menlu SugionoMenghitung hari menuju pelantikan Presiden terpilih Prabowo Subianto dan Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka, pembahasan susunan kabinet menghangat.Sejumlah nama
Baca lebih lajut »
Dipanggil Ke Kertanegara, Yandri Susanto Ungkap Momen Pertemuan Empat Mata Dengan PrabowoFigur yang dipanggil ke Kertanegara dipanggil ke sebuah ruangan dan bertemu empat mata dengan Prabowo
Baca lebih lajut »
PKS soal Kabar Politikus Gerindra Sugiono Bakal Jadi Menlu: Teruskan Kinerja Retno MarsudiWakil Ketua Dewan Syuro PKS Hidayat Nur Wahid (HNW) menanggapi kabar Politikus Gerindra yang juga Wakil Ketua Komisi I DPR RI, Sugiono akan menjadi Menteri Luar Negeri (Menlu).
Baca lebih lajut »
Waketum IPSI Sugiono Resmi Lepas Atlet Silat ke Kejuaraan Asia di Uzbekistan, Ingatkan Pesan PrabowoWakil Ketua Umum Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Sugiono resmi melepas atlet yang akan bertanding di 8th Asian Pencak Silat Championship.
Baca lebih lajut »