Dinamika Pilgub Jateng, PAN Sambut Baik Rencana Gerindra Majukan Sudaryono

Pan Berita

Dinamika Pilgub Jateng, PAN Sambut Baik Rencana Gerindra Majukan Sudaryono
GerindraPilgubJawa Tengah
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 92%

PAN menyambut baik rencana Partai Gerindra mengusung Sudaryono maju dalam Pemilihan Gubernur atau Pilgub Jawa Tengah 2024

Sekretaris Jenderal PAN , Eddy Soeparno, menilai Sudaryono, yang menjabat Ketua Dewan Pengurus Daerah Gerindra Jawa Tengah itu punya kinerja yang baik dan layak dipertimbangkan.

Sementara itu, Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani menerangkan bahwa elektabilitas Sudaryono di berbagai lembaga survei meningkat. "Pak Sudaryono adalah harapan internal Partai Gerindra," tegas Muzani, Kamis 23 Mei 2024 lalu. Ketua Umum Partai Gerindra Habiburokhman meminta agar tak memandang remeh komika Marshel Widianto yang akan maju sebagai calon wakil wali kota Tangsel di Pilkada 2024

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Gerindra Pilgub Jawa Tengah Pilgub Jaten

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Partai Gerindra Tepis Isu Sudaryono Mundur dari Kontestasi Pilgub Jawa TengahPartai Gerindra Tepis Isu Sudaryono Mundur dari Kontestasi Pilgub Jawa TengahBerita Partai Gerindra Tepis Isu Sudaryono Mundur dari Kontestasi Pilgub Jawa Tengah terbaru hari ini 2024-06-18 16:55:17 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Pegadang Pasar Boyolali Dukung Ketua DPD Gerindra Sudaryono Maju di Pilgub JatengPegadang Pasar Boyolali Dukung Ketua DPD Gerindra Sudaryono Maju di Pilgub JatengBerita Pegadang Pasar Boyolali Dukung Ketua DPD Gerindra Sudaryono Maju di Pilgub Jateng terbaru hari ini 2024-07-09 22:48:45 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Gerindra Lirik Ahmad Luthfi dan Sudaryono untuk Pilgub JatengGerindra Lirik Ahmad Luthfi dan Sudaryono untuk Pilgub JatengKetua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto juga sudah mengantongi nama calon untuk Pilgub Jateng 2024.
Baca lebih lajut »

Sudaryono Bantah Mundur dari Pilkada Jateng: Gerindra Dukung Kader Potensial Maju CagubSudaryono Bantah Mundur dari Pilkada Jateng: Gerindra Dukung Kader Potensial Maju CagubGerindra menepis Ketua DPD Partai Gerindra Jawa Tengah Sudaryono mundur dari Pilkada Jateng.
Baca lebih lajut »

Gerindra Sebut Ridwan Kamil, PAN Tetap Dorong Kadernya Maju Pilgub DKI JakartaGerindra Sebut Ridwan Kamil, PAN Tetap Dorong Kadernya Maju Pilgub DKI JakartaPARTAI Amanat Nasional PAN tetap mendorong kadernya untuk maju dan bertarung di Pilkada 2024 sementara Gerindra tertarik mendukung Ridwan Kamil maju Pilgub DKI Jakarta
Baca lebih lajut »

PDIP Gandeng PAN di Pilgub Bengkulu dan Gerindra di LampungPDIP Gandeng PAN di Pilgub Bengkulu dan Gerindra di LampungSekjen PDIP Hasto Krisyanto mengaku pihaknya bekerja sama dengan PAN di Bengkulu dan Gerindra di Lampung.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-22 20:12:28