Kapolres Blitar Kota, AKBP Danang Setiyo Pambudi membenarkan adanya kejadian penganiayaan antar siswa berdasarkan laporan pihak sekolah.
Korban langsung dilarikan ke Rumah Sakit Umum Al-Ittihad Togogan, Kecamatan Srengat untuk mendapat perawatan. Sayangnya, nyawa korban AJH tidak terselamatkan."Kalau untuk kejadiannya, dari laporan sekolah sekitar pukul 10.30 WIB, dan guru serta siswa langsung membawa korban ke RS Al-Ittihad,” ungkap AKBP Danang.
Hingga saat ini, terduga pelaku penganiayaan hingga menyebabkan kematian korban sudah diamankan dan membutuhkan penanganan khusus."Karena korban dan pelaku sama-sama masih berstatus anak, maka perlu penanganan khusus. Artinya perlu penyelidikan lebih lanjut. Untuk terduga pelaku, saat ini sedang ditangani Unit Perlindungan Perempuan dan Anak Satreskrim
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kronologi Siswa MTs Blitar Dipukuli Teman Sekolah hingga TewasSiswa MTs di Wonodadi Blitar tewas setelah dipukuli MA, teman sekolahnya. Begini kesaksikan teman sekelas korban yang melihat sendiri korban dipukul pelaku.
Baca lebih lajut »
Siswa MTs di Blitar Tewas Diduga Dianiaya Teman SekolahSeorang siswa MTs di Blitar tewas diduga karena dianiaya teman. Pihak sekolah belum mau memberikan keterangan dengan alasan masih berduka.
Baca lebih lajut »
Siswa MTs di Blitar Tewas karena Dipukul Berulang Kali Teman SekolahnyaSeorang siswa MTs di Blitar tewas dianiaya teman sekolahnya. Korban tewas karena dipukul teman sekolahnya.
Baca lebih lajut »
Diduga Dianiaya Teman Sekolah, Siswa MTsN di Blitar TewasPerundungan terhadap anak oleh teman terus saja terjadi. Seorang siswa MTsN di Blitar meninggal diduga akibat dianiaya temannya sendiri.
Baca lebih lajut »
5 Fakta Siswa MTsN 1 Blitar Tewas Diduga Dianiaya Teman Sekelas, Begini KronologinyaSiswa MTSN 1 Blitar tewas dianiaya teman sekelasnya. Berikut ini fakta-faktanya.
Baca lebih lajut »
Pelajar MTS Negeri di Blitar Tewas Usai Dianiaya Teman SekolahnyaArif Joni Harta siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTSN) 1 Blitar tewas usai dianiaya oleh temannya di sekolah Desa Kunir, Kecamatan Wonodadi Kabupaten Blitar.
Baca lebih lajut »