Diduga Cabuli 15 Santri, Pimpinan Pesantren dan Satu Guru Ditahan

Indonesia Berita Berita

Diduga Cabuli 15 Santri, Pimpinan Pesantren dan Satu Guru Ditahan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 68%

Pelecehan seksual terhadap belasan santri di Aceh itu terjadi sejak September 2018 hingga kedua tersangka ditangkap tiga hari lalu.

Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lasta, dalam konferensi pers di Lhokseumawe, Kamis menyebutkan keduanya ditangkap karena melakukan pelecehan seksual terhadap limaOrangtua santri melaporkan kasus itu ke Mapolres Lhokseumawe pada 29 Juni 2019 dan 6 Juli 2019.Peternak Bebek di Jombang Cabuli Guru Les Privat Adiknya

Dia menyebutkan, pelecehan itu berupa oral seks yang diminta pada santri oleh pimpinan dan guru pesantren tersebut. Mayoritas santri yang jadi korban adalah anak di bawah umur, berusia 13-14 tahun. “Sejauh ini 15 santri yang teridentifikasi menjadi korban. Namun yang sudah diperiksa itu lima orang. Kita belum tau apa motifnya, tersangka sampai sekarang pun belum mengaku,” sebutnya.

Dia menjelaskan, pelecehan seksual itu terjadi sejak September 2018 hingga tersangka ditangkap tiga hari lalu.Baca juga:Tidak terima atas tindakan pimpinan dan guru pesantren itu, orang tua langsung melapor ke Mapolres. “Peristiwa itu terjadi di kamar pimpinan pesantren. Caranya, pimpinan meminta santri membersihkan kamar atau tidur di kamar pimpinan. Di sanalah peristiwa itu terjadi,” katanya.“Kami imbau bagi keluarga santri, jika anaknya menjadi korban silakan lapor ke kita. Kasus ini terus kami dalami,” pungkasnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polisi Buru Pelaku Gendam yang Diduga Cabuli Mahasiswi UnpadPolisi Buru Pelaku Gendam yang Diduga Cabuli Mahasiswi UnpadKapolres Sumedang AKBP Hartoyo mengatakan pihaknya sudah mengantongi ciri-ciri terduga pelaku gendam dan pencabulan terhadap seorang mahasiswi Unpad.
Baca lebih lajut »

Guru Asal Indonesia Dibui karena Cabuli Siswi di SingapuraGuru Asal Indonesia Dibui karena Cabuli Siswi di SingapuraKorban yang merupakan siswa SMP dilaporkan mengalami depresi dan kerap menyakiti diri sendiri akibat dicabuli sang guru asal Indonesia.
Baca lebih lajut »

Sopir Angkot Tertangkap Akan Cabuli Anak di Bawah Umur di KuburanSopir Angkot Tertangkap Akan Cabuli Anak di Bawah Umur di KuburanDi kuburan, pelaku merayu korban untuk melakukan hubungan intim. Namun korban menolak dan berusaha lari.
Baca lebih lajut »

Nokia 5.2 Diduga sebagai Identitas 'Daredevil'Nokia 5.2 Diduga sebagai Identitas 'Daredevil'Baru-baru ini ada penampakan sebuah calon ponsel Nokia dengan kode nama 'Daredevil'. Ponsel ini diduga sebagai Nokia 5.2 yang 'naik kelas'. Seperti apa? Daredevil via detikinet
Baca lebih lajut »

Truk Terguling di Tol Jagorawi, Lalu Lintas Arah Bogor MacetTruk Terguling di Tol Jagorawi, Lalu Lintas Arah Bogor MacetPenyebab kecelakaan itu diduga karena sopir mengantuk.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 23:03:50