Diduga ada Botol Hidrokarbon di Kejagung, Polri: Tunggu Hasil TKP

Indonesia Berita Berita

Diduga ada Botol Hidrokarbon di Kejagung, Polri: Tunggu Hasil TKP
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 92%

Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Polri Brigadir Jenderal Awi Setiyonomengatakan Puslabfor telah sudah memeriksa 99 saksi dan 24 rekaman CCTV.

Perihal dugaan temuan botol hidrokarbon di lokasi kebakaran, Awi menegaskan pihaknya masih menunggu olah TKP.

"Saya tidak bisa mendahului, tentunya nanti hasil pemeriksaan laboratorium forensik akan dibuka secara transparan kepada publik," ujar Awi, Kamis .Baca juga: 9 Saksi Diperiksa Terkait Kebakaran Gedung Kejagung Sebelumnya, penyidik telah melakukan pemeriksaan saksi yakni sekitar 99 saksi. Awi menyebutkan, 99 saksi tersebut terdiri dari OB, cleaning service, phl dan pegawai Kejagung.

Terkait mantan Jaksa Agung Muda bidang Intelijen diduga ikut diperiksa lantaran ada saat kebakaran terjadi, Awi mengaku akan menunggu keterangan dari para saksi. "Secara satu-satu personal saya tidak bisa sampaikan tapi, bahwasanya saksi itu orang yang melihat, orang yang mendengar,orang yang mengalami," paparnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jaksa Agung Sudah Beri Izin ke Polri Untuk Periksa Jaksa PinangkiJaksa Agung Sudah Beri Izin ke Polri Untuk Periksa Jaksa PinangkiRencananya, Polri memeriksa Pinangki pada Kamis (27/8/2020) hari ini di Kompleks Kejagung, Jakarta Selatan.
Baca lebih lajut »

Konten Video TikTok di Sel, Diduga Dibuat Tahanan, Polisi Buru Pemilik PonselKonten Video TikTok di Sel, Diduga Dibuat Tahanan, Polisi Buru Pemilik PonselKonten video TikTok yang diduga dilakukan sejumlah tahanan di Parepare menjadi viral. Polisi tengah menyelidiki kebenaran video tersebut.
Baca lebih lajut »

Otak Pembunuhan Bos Pelayaran di Kelapa Gading Diduga Gelapkan Uang Perusahaan Rp 148 JutaOtak Pembunuhan Bos Pelayaran di Kelapa Gading Diduga Gelapkan Uang Perusahaan Rp 148 JutaNL kembali dilaporkan atas tuduhan penggelapan uang bahan bakar minyak (BBM).
Baca lebih lajut »

Polisi Sebut Penangkapan Ketua Komunitas Adat Kinipan Diduga Soal PencurianPolisi Sebut Penangkapan Ketua Komunitas Adat Kinipan Diduga Soal PencurianPolisi menyebut Ketua Komunitas Adat Laman Kinipan Effendi Buhing diduga terlibat tindak pidana pencurian dengan kekerasan terhadap PT SML.
Baca lebih lajut »

Ledakan Bengkel Las di Binjai Diduga Berasal dari Tabung GasLedakan Bengkel Las di Binjai Diduga Berasal dari Tabung GasLedakan bengkel atau pabrik las terjadi di Binjai, Sumatera Utara. Ledakan itu diduga bersumber dari tabung gas. Ledakan Binjai
Baca lebih lajut »

Maling Harley Davidson di Ciputat Diduga Spesialis Pencuri Motor BesarMaling Harley Davidson di Ciputat Diduga Spesialis Pencuri Motor Besar'Bisa dikatakan pelaku ini spesialis motor besar. Karena dia menguasai dan handal mengendarai motor besar tersebut.'
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-26 15:00:51