Minyak Brent naik 2,6 persen menjadi US$ 32,70 per barel.
Singapura, Beritasatu.comPatokan minyak mentah berjangka internasional Brent naik 2,6 persen menjadi US$ 32,70 per barel. Minyak mentah berjangka patolam AS, WTI juga melonjak 5,67 persen menjadi US$ 24,97 per barel.Sementara harga minyak dunai merosot pada perdagangan Selasa di tengah membengkaknya pasokan dan melemahnya permintaan karena pandemi virus. Sementara investor juga berhati-hati atas ekspektasi produsen terbesar dunia segera menyetujui pengurangan produksi.
Minyak mentah West Texas Intermediate berjangka turun US$ 2,45 atau 9,4 persen menjadi US$ 23,63 per barel, menjelang laporan persediaan minyak mentah mingguan AS. Minyak mentah berjangka Brent ditutup mencapai US$ 31,87 per barel, atau kehilangan US$ 1,18 . Data American Petroleum Institute, menunjukkan stok minyak mentah melonjak 11,9 juta barel pekan lalu menjadi 473,8 juta barel, dibandingkan ekspektasi analis 9,3 juta barel.Indeks dolar AS, yang melacak greenback terhadap sekeranjang rekan-rekannya, terakhir di level 99,943 setelah tergelincir di bawah tanda level 100 kemarin.
Yen Jepang diperdagangkan pada 108,61 per dolar setelah diperdagangkan di atas 108,8. Dolar Australia berpindah tangan pada US$ 0,6146 menyusul kenaikan dari level di bawah US$ 0,609 yang terlihat awal pekan ini.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Harga Minyak Naik pada Perdagangan Asia Pagi IniMinyak Brent naik 2,09 persen menjadi US$ 33,74 per barel.
Baca lebih lajut »
Harga Minyak Jatuh di Tengah Ketidakpastian Pemotongan ProduksiHarga minyak jatuh pada akhir perdagangan Senin (Selasa (7/4) pagi WIB), mundur kembali dari kenaikan minggu lalu setelah Arab Saudi dan Rusia menunda pertemuan dengan produsen minyak.
Baca lebih lajut »
Harga Minyak Tergelincir di Tengah Ketidakpastian ProduksiSetelah sempat menguat, ketidakpastian pemangkasan produksi Arab Saudi dan Rusia kembali menekan harga minyak mentah dunia pada Senin (6/4).
Baca lebih lajut »
Harga Minyak Turun 8 Persen di Tengah Ketidakpastian Pemotongan ProduksiCEO dari perusahaan pengelola dana RDIF menyatakan bahwa Moskow dan Riyadh tengah dalam perundingan untuk mengelola produksi.
Baca lebih lajut »
Upaya menghentikan penyebaran Covid-19 di 'daerah kumuh terbesar' AsiaKematian seorang pria di Mumbai, di Dharavi, daerah kumuh terpadat di Asia dengan 500.000 warga, menimbulkan kepanikan untuk melacak siapa saja yang pernah kontak dengannya.
Baca lebih lajut »