Angel Di Maria tampil impresif dalam laga debutnya di SerieA. Namun, sayangnya Di Maria mengalami cedera di tengah laga!
Pelatih Juventus
menepis kekhawatiran terkait cedera Di Maria. Meskipun, Allegri mengaku keliru karena terus memainkan Di Maria, padahal si pemain tidak dalam kondisi fisik terbaiknya.."Kita lihat hasil tesnya saja besok. Sayang sekali, hal-hal semacam ini terjadi di dalam sepakbola." "Dia juga punya masalah dengan otot adduktor-nya sepekan lalu, mungkin saya seharusnya menarik dia ketika kami sudah unggul 3-0. Tapi dia tadi terlihat menikmati permainannya sendiri di sana. Sementara itu Zakaria cuma kram saja, tidak lebih."
"Hal yang penting adalah kami memenangi sebuah pertandingan yang sangat ingin kami menangi, yang sama sekali tidak gampang," imbuh