Desa Jayagiri Kembangkan Destinasi Alam Tanpa Merusak Ekosistem

Indonesia Berita Berita

Desa Jayagiri Kembangkan Destinasi Alam Tanpa Merusak Ekosistem
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 92%

DESA Jayagiri dipopulerkan oleh Bimbo lewat lagu “Melati dari Jayagiri”. Lagu ini diciptakan oleh Iwan Abdul Rachman alias Abah Iwan di Gunung Jayagiri pada Maret 1967.

Posisi desa berada di jalur menuju Gunung Tangkuban Perahu sehingga Desa Jayagiri berinovasi mengembangkan destinasi wisata alam yang mengusung konsep ekowisata atau wisata alam tanpa merusak ekosistem.Desa Jayagiri terletak di Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. Desa seluas 946 hektare itu memiliki hamparan persawahan, perkebunan, dan hutan. Jarak Desa Jayagiri ke kawah Tangkuban Perahu kurang lebih delapan kilometer sehingga menjadi rute olahraga hiking paling favorit.

Desa Jayagiri berdiri sebagai desa pada 1982 setelah pemekaran Desa Lembang. Pemerintah Desa bekerjasama dengan PT Perhutani mengembangkan area hutan desa menjadi destinasi wisata alam sekaligus wahana edukasi kelestarian lingkungan hidup. Wisatawan bisa berkemah, menggelar kegiatan pelatihan, bersepeda, hiking, atau sekedar menikmati alam di wana wisata Jayagiri yang konturnya bergelombang. Sejak tahun 2000, penyuka olahraga offroad sering melintasi jalur itu sehingga warga banyak membuka kios-kios di tengah hutan.

Sementara itu, para penyuka sejarah bisa mampir ke taman yang dibangun untuk menandai penanaman pohon kina pertama di Indonesia oleh naturalis, doktor, ahli botani, ahli geologi dan pengarang berkebangsaan Jerman Franz Wilhelm Junghuhn. Peneliti yang lahir 26 Oktober 1809 itu menjadikan Lembang sebagai rumah kedua, dan tinggal di Jayagiri hingga tutup usia pada 24 April 1864.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Desa Jayagiri berinovasi kembangkan wisata unggulanDesa Jayagiri berinovasi kembangkan wisata unggulanNama Desa Jayagiri di Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, menjadi tidak terasa asing di telinga berkat lagu populer Bimbo yang berjudul ...
Baca lebih lajut »

Mahasiswa UMM Kembangkan Desa Wisata Berbasis PertanianMahasiswa UMM Kembangkan Desa Wisata Berbasis PertanianMahasiswa UMM kembangkan desa Tawangargo sebagai desa wisata
Baca lebih lajut »

Dana Desa Bantu Kembangkan Potensi Daerah SlemanDana Desa Bantu Kembangkan Potensi Daerah SlemanDana desa digunakan untuk membangun saluran irigasi dan berbagai infrastruktur.
Baca lebih lajut »

Dana Desa Percepat Ekonomi Masyarakat Desa BaturetnoDana Desa Percepat Ekonomi Masyarakat Desa BaturetnoUntuk pemberdayaan masyarakat yang dialokasikan mencapai 45 persen dari dana desa.
Baca lebih lajut »

Mantap ! 6.518 Desa Tak Masuk Kategori Daerah Tertinggal LagiMantap ! 6.518 Desa Tak Masuk Kategori Daerah Tertinggal LagiBadan Pusat Statistik mencatat bahwa jumlah desa tertinggal mengalami penurunan sebesar 6.518 desa. KemendesPdtt
Baca lebih lajut »

DPMPD imbau percepat penyaluran Dana Desa 2019DPMPD imbau percepat penyaluran Dana Desa 2019Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) Provinsi Kalimantan Timur mengimbau agar desa dapat mempercepat proses penyaluran Dana Desa tahun ...
Baca lebih lajut »

53 Desa Terpapar Debu Vulkanik Gunung Agung53 Desa Terpapar Debu Vulkanik Gunung Agung
Baca lebih lajut »

BNI Salurkan Sembako Murah di Desa TKI Lombok TimurBNI Salurkan Sembako Murah di Desa TKI Lombok TimurSembako murah merupakan bentuk kepedulian perusahaan terhadap kesejahteraan TKI.
Baca lebih lajut »

BPBD Sumut: Warga desa terdampak erupsi sinabung segera dipulangkanBPBD Sumut: Warga desa terdampak erupsi sinabung segera dipulangkanKepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sumatera Utara Riadil Akhir Lubis mengatakan, warga dua desa yang terdampak erupsi Gunung Sinabung ...
Baca lebih lajut »

Dana Desa Terbukti Mampu Mengurangi Kemiskinan di Tanjung Jabung BaratDana Desa Terbukti Mampu Mengurangi Kemiskinan di Tanjung Jabung BaratMenurut Safrial, Prukades di Desa Dataran Kempas yang dikembangkan sejak tahun 2016 telah mengurangi kemiskinan secara signifikan. Kemendes
Baca lebih lajut »

Prukades Bantu Entaskan Kemiskinan di DesaPrukades Bantu Entaskan Kemiskinan di DesaKeluarga miskin di Jabung Barat berkurang berkat Prukades
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 21:09:23