Desa Coppo Tompong Wakili Kabupaten Pangkep di Lomba Desa

Indonesia Berita Berita

Desa Coppo Tompong Wakili Kabupaten Pangkep di Lomba Desa
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Jelang penilaian lomba desa tingkat provinsi, Desa Coppo Tompong, Kecamatan Mandalle yang menjadi wakil dari Kabupaten Pangkep terus berbenah.

Kepala Bidang Pemerintahan Desa, Dzulfadli mengatakan, terkait lomba ini selain kompetisi sisi lain yang tak kalah penting yaitu evaluasi terhadap perkembangan desa sendiri. Desa Coppo Tompong dipilih berdasarkan hasil evaluasi dan indikator penilain berdasarkan Permendagri nomor 81 tahun 2015.

"Desa Coppo Tompong dipilih karena dari semua desa, desa itu yang paling bisa memenuhi indikator penilaian dan paling siap untuk berkompetisi dengan desa lain yang ada di Sulsel," kata Dzulfadli, Jumat .Ia menambahkan, hal lain yang menarik adalah model penilaian tahun ini oleh tim penilai akan menilai secara obyektif sesuai surat yang disampaikan.

Sementara itu, pada Jumat pagi, personel polsek bersama personel koramil 1421-06 Segeri Mandalle berbaur bersama unsur masyarakat lain untuk melakukan kerja bakti membersihkan jalan di Desa ini. Kapolsek Mandalle Iptu Hasanuddin mengatakan, kegiatan kerja bakti ini untuk mendukung Desa Coppo Tompong yang ikut lomba Desa tingkat Provinsi, yang penilaiannya dilakukan pekan depan.

"Kita harus bangga Desa Coppo Tompong mewakili desa yang ada di Kabupaten Pangkep, dan Mudah-mudahan hasilnya nanti bisa memuaskan," ujar Hasanuddin.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mendes Minta Desa yang Sukses Gunakan Dana Desa Jadi ContohMendes Minta Desa yang Sukses Gunakan Dana Desa Jadi ContohMenurut Mendes banyak konsep pengembangan desa yang bisa dicontoh.
Baca lebih lajut »

74 desa ajukan pencairan dana desa tahap kedua74 desa ajukan pencairan dana desa tahap keduaDinas Pemberdayaan Masyarakat Desa Kabupaten Rejang Lebong, Provinsi Bengkulu, menyatakan 74 dari 122 desa di daerah itu saat ini telah mengajukan proses ...
Baca lebih lajut »

Gubernur Sumut Motivasi Kades Simalungun Tingkatkan Pembangunan...Gubernur Sumut Motivasi Kades Simalungun Tingkatkan Pembangunan...Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Edy Rahmayadi, memotivasi para kepala desa (Kades) untuk meningkatkan pembangunan desa,...
Baca lebih lajut »

Soal tumbuhan kratom, Jokowi diminta bantuan Apdesi Kapuas HuluSoal tumbuhan kratom, Jokowi diminta bantuan Apdesi Kapuas HuluAsosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Kabupaten Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat meminta agar Presiden ...
Baca lebih lajut »

Pemkab Banyumas targetkan Pilkades Serentak 2021 gunakan e-votingPemkab Banyumas targetkan Pilkades Serentak 2021 gunakan e-votingPemerintah Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, menargetkan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak 2021 menggunakan electronic voting ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 08:01:03