Berikut ini deretan tempat wisata hits di Kabupaten Gunungkidul yang patut dicoba.
Solopos.com, GUNUNGKIDUL —yang menawarkan beragam tempat wisata. Aneka tempat wisata ada di wilayah ini, seperti di pantai, pemandangan laut, perbukitan, taman, goa, dan lainnya.
Untuk menuju ke tempat ini memang membutuhkan sedikit perjuangan. Untuk sampai ke HeHa dibutuhkan waktu sekitar 1,5 jam dari Kota Jogja. Untuk tiket masuk ke tempat wisata ini hanya Rp15.000 sampai Rp20.000. Namun, itu hanya untuk tiket masuk saja. Sedangkan untuk berfoto di tempat yang disediakan dengan view pesisir selatan, Anda harus membayar lagi dengan tarif yang berbeda-beda. Tarifnya mulai Rp10.000 sampai Rp30.000 per orang.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
HeHa Ocean View Jogja, Fasilitas dan Tiket Terbarunya per September 2022Berikut daftar fasilitas serta harga tiket terbaru Heha Ocean View Jogja, objek wisata di atas tebing pantai Gunungkidul, yang berlaku sejak 5 September 2022.
Baca lebih lajut »
8 Tempat Wisata Dunia yang Melarang Wisatawan Memotret SembaranganBeberapa tempat wisata di dunia yang melarang wisatawan untuk berfoto bukanlah tanpa alasan.
Baca lebih lajut »
Berikut Film Marvel yang Akan Tayang pada 2023 Mendatang, Siapkan Uang Anda dari Sekarang! - Pikiran Rakyat TasikmalayaSimaklah berikut ini deretan film Marvel yang dijadwalkan akan segera tayang pada tahun 2023 mendatang.
Baca lebih lajut »
Ada Pemeliharaan, Cek Pemadaman Listrik di Jogja Hari Ini (15/10/2022)Berikut ini jadwal pemeliharaan dan pemadaman listrik yang terjadi di Bantul dan Kulon Progo, DI Yogyakarta, pada hari ini, Sabtu, 15 Oktober 2022.
Baca lebih lajut »