Deretan Fakta Kasus Doni Salmanan dari Mulai Penangkapan Hingga Belasan Aset yang Ikut Disita
PIKIRAN RAKYAT - Bareskrim Polri telah resmi menetapkan Doni Salmanan pada 8 Maret 2022 sebagai tersangka kasus dugaan penipuan investasi di platform Quotex.
Doni yang sering mengunggah koleksi kendaraan mewah yang ia miliki, di akun Instagram pribadinya tersebut, membuat warganet menjuluki nya sebagai Crazy Rich asal Bandung. Doni yang sebelumnya di laporkan korban RA ke Bareskrim Polri, atas dugaan penipuan investasi pada 3 Februari 2022.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Fakta Baru Rekening Doni Salmanan Diblokir Ternyata Lebih dari SatuPolisi memblokir rekening milik tersangka kasus penipuan hingga TPPU platform Quotex Doni Salmanan. Ternyata, rekening milik Doni Salmanan lebih dari satu.
Baca lebih lajut »
Mengenal Apa Itu Quotex, Trading Judi Online di Kasus Doni SalmananDoni Salmanan secara resmi telah ditetapkan sebagai tersangka karena diduga terlibat dalam penipuan dan TPPU atas kasus pidanan binary option Quotex.
Baca lebih lajut »
Kasus Doni Salmanan, Polisi Bakal Periksa Istri dan ManajerBeritaTerkini Kasus Doni Salmanan, Polisi Bakal Periksa Istri dan Manajer kasusdonisalmanan istridonisalmanan crazyrichbandung
Baca lebih lajut »
Alasan Flu, Istri Dan Manajer Doni Salmanan Minta Pemeriksaan Kasus Penipuan Quotex Ditunda BesokAwalnya, pihak istri Doni Salmanan menyatakan akan hadir memenuhi panggilan polisi hari ini.
Baca lebih lajut »
Komentari Kasus Doni Salmanan, Ridwan Kamil: Hidup Sesuai Aturan SajaGubernur Jawa Barat Ridwan Kamil memberikan komentar terkait status tersangka yang disandang afiliator Quotex Doni Salmanan.
Baca lebih lajut »