Dennis Wise: Pemain Sepak Bola tak Harus Berpostur Tinggi

Indonesia Berita Berita

Dennis Wise: Pemain Sepak Bola tak Harus Berpostur Tinggi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 13 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 8%
  • Publisher: 63%

Wise mengatakan, pemain bertubuh tinggi itu hanya untuk beberapa posisi.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Legenda klub Liga Inggris Chelsea Dennis Wise membantah anggapan bahwa para pesepak bola harus berpostur tinggi jika ingin berhasil dalam kariernya. Wise mengatakan, pemain bertubuh tinggi itu hanya untuk beberapa posisi, yaitu bek tengah dan kiper."Selainnya tidak perlu,” kata Wise di Kedubes Inggris untuk Indonesia, Jakarta, Selasa .

Baca Juga Dia mencontohkan dirinya sendiri yang bertinggi badan 1,68 meter, namun dipercaya menjadi jenderal lapangan tengah Chelsea dari 1990 sampai 2001. Wise juga mencatatkan lebih dari 20 pertandingan bersama tim nasional Inggris.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Legenda Chelsea: tak perlu postur tinggi untuk karier tinggiLegenda Chelsea: tak perlu postur tinggi untuk karier tinggiLegenda klub Liga Inggris Chelsea Dennis Wise membantah anggapan bahwa para pesepak bola harus berpostur tinggi jika ingin berhasil dalam ...
Baca lebih lajut »

Legenda Sepak Bola Inggris Puji Pembinaan Pemain Muda IndonesiaLegenda Sepak Bola Inggris Puji Pembinaan Pemain Muda IndonesiaLegenda sepak bola Inggris, Dennis Wise, mengatakan langkah PSSI dalam pembinaan pemain muda lewat kompetisi Elite Pro Academy sudah tepat.
Baca lebih lajut »

7 Kiprah Aneh Pesepak Bola Usai Gantung Sepatu, Musisi Hingga Pegulat7 Kiprah Aneh Pesepak Bola Usai Gantung Sepatu, Musisi Hingga PegulatBerikut para pesepak bola yang memilih pekerjaan lain di luar sepak bola usai pensiun
Baca lebih lajut »

FIFA denda PSSI Rp643 jutaFIFA denda PSSI Rp643 jutaFederasi Sepak Bola Internasional (FIFA) menjatuhkan sanksi denda kepada Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) sebesar 45.000 franc swiss (chf) atau ...
Baca lebih lajut »

Jelang Vs UEA, Simon: Para Pemain Harus Paham Strategi TimJelang Vs UEA, Simon: Para Pemain Harus Paham Strategi TimPara pemain harus memahami formasi dan cara bermain yang akan dipilih pelatih.
Baca lebih lajut »

Garuda Select Rintis Impian ke Piala DuniaGaruda Select Rintis Impian ke Piala DuniaPERSATUAN Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) kembali melanjutkan program Garuda Select.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-26 09:53:44