Demo, Massa Buruh Berdatangan di Kawasan Patung Kuda

Indonesia Berita Berita

Demo, Massa Buruh Berdatangan di Kawasan Patung Kuda
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 52 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 59%

Massa dari elemen buruh yang akan demo mulai berdatangan di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, Sabtu (21/5/2022).

Berdasarkan pantauan Beritasatu.com sekitar pukul 12.50 WIB, massa aksi tersebut berasal dari arah Bundaran HI dan berhenti di sekitar kawasan Patung Kuda dengan membawa sejumlah bendera dan spanduk.

Tidak hanya itu, mereka menggunakan pakaian merah dengan ikat kepala berwarna kuning. Berbagai atribut mereka bawa seperti salah satunya yaitu orang-orangan dengan digambar oleh kepala tikus dengan ditempel uang-uangan.Selain itu, terlihat beberapa polisi melakukan pengawalan dan pengamanan para massa aksi yang sedang melakukan orasi.

"Ini merupakan bukti kegagalan kepemimpinan Jokowi-Ma'ruf Amin gagal mensejahterakan rakyat," kata salah seorang orator yang berada di atas mobil komando. Sebelumnya, Aliansi Gerakan Buruh Bersama Rakyat akan menggelar aksi unjuk rasa di sejumlah lokasi di Jakarta pada Sabtu .Adapun tuntutan dalam aksi ini adalah mencabut Omnibus Law Cipta Kerja, tolak revisi UU PPP, turunkan harga sembako, BBM, minyak goreng, TDL, elpiji, PDAM, Tol, PPN, pupuk.

Selain itu, tolak penundaan pemilu dan perpanjangan jabatan presiden, hentikan represifitas terhadap gerakan rakyat, tangkap adili penjarakan, dan sita aset para koruptor.TAG: Demo Buruh Patung Kuda Unjuk Rasa

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kapolsek Gambir Terinjak-injak Massa hingga Alami Luka Saat Demo Ricuh di Patung KudaKapolsek Gambir Terinjak-injak Massa hingga Alami Luka Saat Demo Ricuh di Patung KudaKapolsek Metro Gambir Kompol Rango Siregar mengalami cedera usai terinjak-injak saat ricuh unjuk rasa mahasiswa di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, Jumat (20/5/2022) sore. Megapolitan
Baca lebih lajut »

Siang Ini, Buruh dan Mahasiswa Demo '24 Tahun Reformasi Mati' di Kawasan Patung KudaSiang Ini, Buruh dan Mahasiswa Demo '24 Tahun Reformasi Mati' di Kawasan Patung KudaAksi dalam memperingati 24 tahun reformasi ini bakal diikuti beberapa organisasi buruh dan mahasiswa dengan mengusung tema '24 Tahun Reformasi Mati'.
Baca lebih lajut »

Demo Ricuh di Patung Kuda, Kapolsek Gambir Terinjak-injak MahasiswaDemo Ricuh di Patung Kuda, Kapolsek Gambir Terinjak-injak MahasiswaKapolsek Gambir Kompol Rango Siregar yang saat itu sedang bertugas melakukan pengamanan aksi terluka-luka karena terinjak mahasiswa demo.
Baca lebih lajut »

Terinjak-injak Massa Aksi, Kapolsek Gambir Jadi Korban Kericuhan di Patung KudaTerinjak-injak Massa Aksi, Kapolsek Gambir Jadi Korban Kericuhan di Patung KudaAksi mahasiswa di kawasan Patung Kuda Jakarta Pusat mengakibatkan Kapolsek Gambir Rango Siregar menjadi korban kericuhan, Jumat (20/5/2022).
Baca lebih lajut »

Aksi Buruh, Polisi Siapkan Rekayasa Lalin Kawasan Patung Kuda Dan DPRAksi Buruh, Polisi Siapkan Rekayasa Lalin Kawasan Patung Kuda Dan DPRAkan ada 1500 orang yang akan melaksanakan unjuk rasa di kawasan patung kuda. Sementara yang menuju ke gedung DPR sekira ratusan orang.
Baca lebih lajut »

78 Pendemo Ricuh di DPR-Patung Kuda Masih Diperiksa di Polda Metro Jaya78 Pendemo Ricuh di DPR-Patung Kuda Masih Diperiksa di Polda Metro JayaPolisi mengamankan 52 pendemo di depan DPR/MPR dan 26 pendemo di Patung Kuda imbas kericuhan. Mereka sampai saat ini masih diperiksa oleh pihak kepolisian.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 09:27:15