Jalan Merdeka Barat menuju Istana Negara mulai ditutup dengan kawat berduri terkait demo sejumlah elemen massa di kawasan Patung Kuda hari ini.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Sejumlah massa akan melakukan aksi unjuk rasa menolak kenaikan harga bahan bakar minyak hari ini Senin, di Istana Negara. Pantauan Bisnis, Jalan Merdeka Barat menuju Istana Negara mulai ditutup dengan kawat berduri.
Ada sejumlah massa yang tergabung dalam Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia . Mereka menolak kenaikan harga BBM dan menyinggung soal Omnibus Law.Aksi mereka diwarnai hujan yang turun dan langit mendung di kawasan Patung Kuda. Mereka berharap bisa memberikan petisi kepada Presiden Joko Widodo di Istana Negara.
Adanya aksi tersebut, Polda Metro Jaya diketahui telah menyiapkan sejumlah rekayasa lalu lintas di kawasan sekitar Istana Negara pada hari ini. Kemudian, arus lalu lintas dari arah Tugu Tani menuju Jalan Merdeka Utara dialihkan menuju Jalan Perwira. Namun Polda Metro menyebutkan untuk pengalihan arus ke Jalan Perwira sifatnya situasional.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PA 212 Demo Istana, Polisi Bakal Tutup Jalan Merdeka Barat dan HarmoniDirlantas Polda Metro Jaya Kombes Usman Latif menyebut bahwa pihaknya menutup Jalan Medan Merdeka Barat dan Harmoni, Jakarta Pusat terkait demo PA 212 di Istana....
Baca lebih lajut »
PA 212 Demo Tolak Kenaikan BBM, Jalan Merdeka Barat dan Harmoni DitutupJalan Medan Merdeka Barat dan Harmoni, Jakarta Pusat ditutup imbas dari rencana demo PA 212 menolak kenaikan harga BBM pada hari ini. TempoMetro
Baca lebih lajut »
Dua Pengendara Motor Tersengat Aliran Listrik Akibat Kabel Menjuntai ke Jalan | merdeka.comKepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Damkar Kabupaten Tangerang, Abdul Munir menuturkan bahwa peristiwa tersebut terjadi pada Jumat malam sekitar pukul 19.58 WIB.
Baca lebih lajut »
Foto : Curi Perhatian, Intip Deretan Momen Ghea Indrawari Manggung di Pinggir Jalan Korea | merdeka.comGhea Indrawari diketahui tengah menghabiskan waktu di Korea Selatan. Dalam kesempatan ini, Ghea menyumbangkan suara emasnya bersama musisi jalanan. Perempuan jebolan Indonesian Idol ini berhasil menghipnotis muda-mudi Negeri Ginseng dengan suaranya yang khas. Berikut deretan momen Ghea bersama musisi jalanan Korea.,Jawa Timur,Jatim,Tren,yogyakarta,Ghea Idol,Korea Selatan,musisi Indonesia,Musik Indonesia,Artis Indonesia,Selebriti Indonesia
Baca lebih lajut »
Catat, Ini Durasi Waktu Anjing Peliharaan Berolahraga dan Jalan-jalanSebagai aturan umum, 20-30 menit aktivitas sekali atau dua kali sehari sudah cukup untuk banyak anjing berolahraga atau jalan-jalan.
Baca lebih lajut »