BeritaTerpopuler Demer Sebut Bali Butuh Pemimpin Seperti Jokowi, Tak Sebut Koster, Alasannya Menohok Demer PemilihanGubernur
bali.jpnn.com, DENPASAR - Pemilihan Gubernur Bali masih lama. Namun, wacana pemimpin Pulau Dewata untuk kepemimpinan setelah duet Wayan Koster – Cok Ace terus mengemuka. Kali ini usulan datang dari politisi Golkar Bali yang duduk di DPR RI, Gde Sumarjaya Linggih.Baca Juga: Demer, sapaan akrabnya, mengatakan Bali membutuhkan pemimpin seperti Presiden Joko Widodo alias Jokowi yang mampu membenahi salah satu persoalan krusial di Bali.
Masalah paling penting yang wajib dituntaskan adalah menangani ketimpangan pertumbuhan daerah antara Bali Selatan dan Bali Utara. Jika tidak ada pemimpin yang mampu menyeimbangkan ketimpangan tersebut, persoalan di daerah yang hanya mengandalkan pariwisata dan pertanian ini akan terus terjadi.Baca Juga: Paling mencolok adalah persoalan harga kebutuhan masyarakat yang terlalu tinggi di Bali Selatan dan pengangguran yang tinggi di Bali Utara akibat fokus pembangunan daerah yang rendah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
WHO Sebut Kasus Covid-19 di Afrika Bisa 7 Kali Lipat Lebih TinggiDirektur regional WHO Afrika menyadari masalah sistem pengawasan bisa berdampak pada akurasi data pelaporan kasus Covid-19
Baca lebih lajut »
Angela Tanoesoedibjo Sebut Semangat Inklusivitas Perindo Diterima MasyarakatPartai Pesatuan Indonesia (Perindo) memperkuat komitmennya sebagai partai yang inklusif dan membuktikannya dengan menyelenggarakan Konvensi Rakyat.
Baca lebih lajut »
Wagub DKI Sebut Ada 348 Sekolah yang Masih Ditutup karena Kasus Covid-19'Sekolah yang masih tutup 348, itu kan dari 706 sekolah,' kata Riza
Baca lebih lajut »
Dulu Sebut Dilecehkan Gofar Hilman, Kini Minta Maaf dan Akui BerimajinasiMenurut pemilik akun Nyelaras yang menuduh Gofar Hilman telah melecehkannya pada 8 Juni 2021, kejadian itu disebutnya tidak pernah ada.
Baca lebih lajut »