Aktivitas masyarakat dan pedagang pasar tradisional di jalur mudik lintas Kabupaten Garut, Jawa Barat, Kamis, menjadi salah satu penyebab hambatan laju ...
Garut - Aktivitas masyarakat dan pedagang pasar tradisional di jalur mudik lintas Kabupaten Garut, Jawa Barat, Kamis, menjadi salah satu penyebab hambatan laju kendaraan saat musim arus mudik Lebaran.
Kondisi kemacetan di jalur mudik tersebut sebelumnya sudah menjadi perhatian Pemerintah Kabupaten Garut, bahkan tercatat ada delapan pasar di jalan utama atau yang ramai dilintasi kendaraan. "Kita sudah antisipasi keberadaan delapan titik pasar tumpah di jalur mudik yang selalu terjadi kemacetan saat musim Lebaran," kata Bupati Garut.
Pemerintah daerah bersama kepolisian, kata dia, telah berkoordinasi untuk mengatasi titik kemacetan di kawasan pasar tradisional itu dengan penyekatan di pinggir jalan agar pedagang tidak menggunakan bahu jalan.Ia menambahkan, upaya lain yang dilakukan petugas di lapangan yakni dengan menertibkan langsung pedagang apabila mengganggu arus lalu lintas kendaraan di jalur mudik.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Puncak Arus Mudik di Garut Diprediksi Mulai Pekan DepanSecara garis besar semua jalur wilayah di Kabupaten Garut bisa dilalui oleh pengguna
Baca lebih lajut »
Empat menteri tinjau jalur mudik lintas Nagreg dan LimbanganEmpat menteri meninjau jalur mudik lintas Nagreg di Kabupaten Bandung dan Limbangan di Kabupaten Garut sebagai jalur lintas selatan Jawa Barat menjelang ...
Baca lebih lajut »
Amankan Mudik, Pos Polisi di Garut Dipasangi Meja AntipeluruPolres Garut melengkapi pos pengamanan di Alun-alun Limbangan, Kabupaten Garut, Jawa Barat, dengan meja besi antipeluru.
Baca lebih lajut »
Polisi: Tak ada warga Garut tewas di aksi 22 Mei di JakartaKepala Kepolisian Resor Garut AKBP Budi Satria Wiguna menyatakan, tidak ada warga Kabupaten Garut, Jawa Barat, yang menjadi korban tewas saat aksi 22 Mei di ...
Baca lebih lajut »
Kapolres Garut: Polisi Curiga Saat Mobil 5 Terduga Teroris Berputar Menghindar...Mereka, diamankan setelah aparat gabungan melihat kendaraan yang mereka tumpangi berputar, menghindari tempat operasi aparat gabungan. Regional
Baca lebih lajut »
Lima terduga teroris di Garut diserahkan ke Densus 88Kepala Kepolisian Resor Garut AKBP Budi Satria Wiguna menyatakan, lima terduga teroris yang ditangkap di Jalan Raya Malangbong, Kabupaten Garut, Jawa Barat, ...
Baca lebih lajut »
Garut siagakan alat berat di jalur mudikPemerintah Kabupaten Garut di Jawa Barat telah menyiagakan alat berat guna mengantisipasi kemungkinan jalur mudik terkena dampak bencana tanah ...
Baca lebih lajut »
Foto: Mudik Lewat Jalur Garut, Ini Tempat-tempat WisatanyaFoto Lebaran sebentar lagi. Untuk kamu yang mudik lewat Jalur Garut, sekalian jalan-jalan ke aneka destinasi menarik ini, yuk! WisataGarut LiburLebaran via detikTravel
Baca lebih lajut »
Bandung-Tasik Macet, Kendaraan Dialihkan ke GarutTerjadi antrean kendaraan hingga 3 kilometer di jalur Bandung-Tasikmalaya, sehingga sebagian kendaraan dialihkan ke Garut.
Baca lebih lajut »
Pemkab Garut jadikan kantor kecamatan sebagai tempat istrihat pemudikPemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut, Jawa Barat (Jabar), siap menjadikan seluruh kantor kecamatan di jalur utama arus mudik Lebaran sebagai tempat istrihat ...
Baca lebih lajut »
Pos Pengamanan Mudik di Limbangan Garut Anti PeluruPolres Garut bangun pos pengamanan dan pelayanan mudik yang dilengkapi anti peluru.
Baca lebih lajut »