Debut Bersama Timnas Indonesia, Ini Kesan Kevin Diks

Stadion Utama Gelora Bung Karno Berita

Debut Bersama Timnas Indonesia, Ini Kesan Kevin Diks
Sandy WalshDebut Bersama Timnas IndonesiaPanggilan Timnas Indonesia
  • 📰 detiksport
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 32 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 117%
  • Publisher: 59%

Kevin Diks menjalani debutnya bersama Timnas Indonesia saat jumpa Jepang. Pemain FC Copenhagen itu terkesan atmosfer Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

Debut ini terbilang kilat buat Diks yang baru beres diambil sumpahnya sebagai Warga Negara Indonesia pada 8 November 2024. Ia kemudian langsung dipanggil ke timnas untuk menggantikan Mees Hilgers yang absen karena cedera."Saya melihat para suporter dan itu menjadi nilai plus dalam pertandingan malam ini. Mereka sangat luar biasa," kata Diks kepada wartawan seusai laga.

"Kami mengucapkan terima kasih untuk semuanya. Selanjutnya kami harus memberikan hasil yang lebih baik kepada mereka. Kami harus bertarung lebih keras lagi," ujarnya menambahkan.kalah 0-4 dari Jepang lewat gol-gol yang dicetak Justin Hubner , Takumi Minamino, Hidemasa Morita, dan Yukinari Sugawara. Hasil ini membuat Indonesia kini menghuni dasar klasemen Grup C lantaran semua pesaingnya sudah meraih kemenangan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detiksport /  🏆 24. in İD

Sandy Walsh Debut Bersama Timnas Indonesia Panggilan Timnas Indonesia Matchday Pemain Fc Copenhagen Stadion Laga Kesan Arab Saudi Timnas Saudi Pemain Kualifikasi Piala Arab Sugbk Fc Copenhagen Mees Hilgers Kesan Kevin Diks Stadion Utama Fiorentina Pertandingan Suporter Piala Dunia 2026 Yukinari Sugawara Justin Hubner Starter Kontra Kevin Diks Timnas Indonesia Kualifikasi Piala Dunia 2026 Jepang

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jordi Amat: Kevin Diks Bakal Berikan Dampak Besar untuk Timnas IndonesiaJordi Amat: Kevin Diks Bakal Berikan Dampak Besar untuk Timnas IndonesiaBek Timnas Indonesia, Jordi Amat mengaku antusias dengan bergabungnya Kevin Diks ke Timnas Indonesia.
Baca lebih lajut »

Pernah Main di Denmark, Kiper Persib Respons Kevin Diks Segera Bela Timnas IndonesiaPernah Main di Denmark, Kiper Persib Respons Kevin Diks Segera Bela Timnas IndonesiaKevin Ray Mendoza buka suara soal segera gabungnya Kevin Diks ke timnas Indonesia.
Baca lebih lajut »

Bisa Debut saat Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Akui Tak Sabar Jumpa Suporter SUGBKBisa Debut saat Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Akui Tak Sabar Jumpa Suporter SUGBKKevin Diks, yang berpeluang debut saat Timnas Indonesia vs Jepang pada Jumat (15/11/2024), mengaku tak sabar berjumpa suporter di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
Baca lebih lajut »

PSSI: Sulit bagi Kevin Diks Debut Bersama Timnas Indonesia vs JepangPSSI: Sulit bagi Kevin Diks Debut Bersama Timnas Indonesia vs JepangPeluang Kevin Diks untuk debut bersama Timnas Indonesia dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, melawan Jepang dan Arab Saudi, tergolong berat.
Baca lebih lajut »

Debut Manis Kevin Diks Jelang Timnas Indonesia vs Jepang, Ada Kabar Baik dari DenmarkDebut Manis Kevin Diks Jelang Timnas Indonesia vs Jepang, Ada Kabar Baik dari DenmarkKevin Diks tampil sebagai starter Copenhagen di posisi bek kiri.
Baca lebih lajut »

3 Kerugian Andai Kevin Diks Batal Debut di Laga Timnas Indonesia vs Jepang dan Arab Saudi3 Kerugian Andai Kevin Diks Batal Debut di Laga Timnas Indonesia vs Jepang dan Arab SaudiProses naturalisasi Kevin Diks belum rampung jelang Timnas Indonesia vs Jepang di Jakarta pada 14 November 2024.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 10:48:27