Elon Musk akan mengenakan biaya untuk layanan Twitter.
Foto: Elon Musk tiba di acara amal tahunan Met Gala 2022 bertema In America: An Anthology of Fashion di The Metropolitan Museum of Art, New York, Amerika Serikat, Senin . - Elon Musk kembali menghebohkan jagat dunia maya setelah resmi membeli Twitter senilai US$ 44 miliar. Pasalnya, orang terkaya di dunia ini memberi sinyal akan mengenakan biaya bagi pengguna sosial media tersebut.
Berdasarkan cuitan terbarunya, Musk bakal mengenakan biaya untuk pelanggan komersial dan pemerintah, sedangkan bagi pengguna biasa tidak akan dikenakan biaya."Twitter akan selalu gratis untuk pengguna biasa, namun kemungkinan akan ada sedikit biaya untuk pengguna komersial/pemerintah," katanya dikutip dari akun Twitter-nya Rabu ., Elon Musk telah mengusulkan beberapa hal kepada sejumlah Bank yang setuju untuk mendanai akuisisi Twitter senilai US$ 44 miliar.
Hal tersebut diungkapkan oleh tiga sumber yang akrab dengan persoalan tersebut. Musk mengajukan penawaran kepada pemberi pinjaman saat dia mencoba mengamankan utang guna pembelian beberapa hari setelah mengajukan penawarannya ke Twitter pada 14 April. Adapun, pengajuan komitmen banknya pada 21 April adalah kunci agar dewan Twitter menerima tawaran terbaik dan terakhirnya. Musk setidaknya harus meyakinkan bank bahwa Twitter menghasilkan arus kas yang cukup untuk membayar utang.
Pada akhirnya, Musk mendapatkan pinjaman senilai US$ 13 miliar yang dijamin dari Twitter dan pinjaman margin senilai US$ 12,5 miliar yang terkait dengan saham Tesla. Dia pun setuju untuk membayar sisa pembayaran dengan uangnya sendiri.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dibeli Elon Musk, CEO Twitter Parag Agrawal: Kami Tak Tahu ke Mana Arah Twitter ke DepannyaMusk ingin algoritma Twitter memprioritaskan tweet menjadi publik dan menolak memberi terlalu banyak kekuatan pada iklan.
Baca lebih lajut »
Elon Musk Mejeng di Met Gala 2022 Usai Beli TwitterElon Musk yang menjadi perbincangan atas keberhasilannya membeli Twitter tampaknya rehat sejenak dari tweeting untuk tampil di Met Gala 2022
Baca lebih lajut »
Mengintip Kekompakan Pemilik Baru Twitter Elon Musk dengan Ibunda di Met Gala 2022 | Kabar24 - Bisnis.comElon Musk menggandeng sang ibu yang juga seorang model, Maye Musk, menghadiri Met Gala 2022.
Baca lebih lajut »
Twitter Dibeli Elon Musk, Truth Social Besutan Donald Trump Diam-diam Bangkit | Kabar24 - Bisnis.comAplikasi media sosial milik eks Presiden AS Donald Trump perlahan bangkit saat Twitter digenggam Elon Musk.
Baca lebih lajut »
Elon Musk Berencana Bikin Embed Twitter BerbayarResmi beli Twitter, Elon Musk ini mencari sejumlah cara untuk menaikkan pendapatan Twitter termasuk rencana embed Twitter berbayar.
Baca lebih lajut »