Bacapres dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) Prabowo Subianto resmi mengumumkan Gibran Rakabuming Raka sebagai bakal cawapres
Bakal calon presiden dari Koalisi Indonesia Maju Prabowo Subianto resmi mengumumkan Gibran Rakabuming Raka sebagai bakal cawapres yang akan mendampinginya. Gibran akan menjadi bacawapres termuda dalam sejarah Indonesia.
Diketahui Gibran Rakabuming Raka lahir di Surakarta pada 1 Oktober 1987 yang dimana umurnya pada tahun ini adalah 36 tahun.Menilai secara rata-rata, sejak pemilu 2004 - 2019, Gibran terbilang sangat muda untuk ukuran cawapres. Rata-rata cawapres RI berusia 61 tahun atau sudah masuk dalam kategori lanjut usia atau lansia. Dua cawapres RI bahkan ada yang berusia di atas 70 tahun saat maju dalam pilpres yakni Ma'ruf Amin dan Jusuf Kalla.
Menilik dari data pemilu 2004-2024, Kini Gibran menggerser Cak Imin sebagai cawapres termuda kedua dalam sejarah Indonesia. Gibran juga menggeser rekor cawapres termuda masih dipegang Sandiaga Uno yakni 49 tahun saat maju dalam pilpres 2019.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Reaksi Janggal Gibran Usai Dibilang Percuma Tegak Lurus ke Banteng'Mas Gibran ditarik sana sini karena bapak mas Gibran, bukan karena Gibran,' komentar warganet.
Baca lebih lajut »
Usai Bertemu Gibran, AHY Kumpulkan Petinggi Partai Demokrat untuk Bahas Hal iniSetelah menerim Gibran, AHY segera mengumpulkan para petinggi partai Demokrat membahas pencalonan Gibran sebagai Bakal Cawapres.
Baca lebih lajut »
Sambut Baik Gibran Diumumkan Sebagai Cawapres, Relawan ABJ All Out Menangkan Prabowo-GibranRelawan Arus Bawah Jokowi (ABJ) menyambut positif keputusan dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) mengusung Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.
Baca lebih lajut »
Jokowi Restu Gibran, Ganjar-Mahfud MD Tes Kesehatan, AHY Bertemu Gibran [TOP 3 NEWS]Berikut tiga berita terpopuler yang terjadi pada hari ini, Minggu (22/10/2023)
Baca lebih lajut »