Jajaran laboratorium kesehatan hewan di Kementerian Pertanian ikut dikerahkan untuk mendukung penanganan wabah Covid-19 di tanah air.
TEMPO.CO, Jakarta - Mereka terlibat mendukung pengujian sampel atau spesimen dari manusia lewat pengalamannya melakukan tes Polymerase Chain Reaction saat terjadi wabah flu burung.Ada sebanyak lima dari delapan laboratorium milik balai atau balai besar veteriner di unit-unit pelaksana teknis di bawah koordinasi Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan yang terlibat. Mereka tersebar di Sulawesi Selatan, Wates , Bukittinggi, Lampung, dan Subang.
Ssemua laboratorium yang ditunjuk juga diklaim memperhatikan panduan yang diterbitkan oleh Badan Kesehatan Hewan Dunia tentang dukungan laboratorium kesehatan hewan dalam pengujian spesimen asal manusia pada tanggap darurat kesehatan masyarakat.Direktur Kesehatan Hewan, Fadjar Sumping Tjatur Rasa, menerangkan bahwa laboratorium Balai Veteriner Bukittinggi sudah aktif melaksanakan uji PCR virus Covid-19 sejak 28 April 2020.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Update Covid-19 Sumut: Jumlah Pasien Positif Covid-19 Alami...Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Provinsi Sumatera Utara (Sumut) memperbarui data pasien Covid-19 per Kamis...
Baca lebih lajut »
Tower 6 Rumah Sakit Darurat Covid-19 Wisma Atlet Segera DibukaSebentar lagi Tower 6 di Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta, segera difungsikan sebagai Rumah Sakit Darurat Covid-19.
Baca lebih lajut »
Pasien Membludak, RS Darurat Wisma Atlet Minta Kesadaran Masyarakat Putus Rantai Covid-19Jumlah pasien Covid-19 rata-rata perhari di RS Darurat Wisma Atlet dari awalnya hanya 500 orang per hari, kini meningkat hingga diatas 1.000 orang per hari.
Baca lebih lajut »
Jepang segera cabut status darurat COVID-19 di Osaka, Kyoto, Hyogo'Karena kasus baru di tiga kota itu dalam beberapa hari terakhir di bawah rasio 0,5 per 100.000 orang, dan layanan medis juga sudah berada di bawah kendali,' kata Menteri Ekonomi Yasutoshi Nishimura. jepang COVID2019
Baca lebih lajut »
Jepang Akan Cabut Status Darurat COVID-19 di Tiga Daerah IniMenteri Ekonomi Jepang Yasutoshi Nishimura mengatakan, pemerintah akan segera mencabut status darurat COVID-19 Jepang
Baca lebih lajut »
Pilkada 2020 Bergantung Berakhir Status Darurat Covid-19 |Republika OnlinePelaksanaan pilkada 2020 belum dipastikan akan berlangsung Desember.
Baca lebih lajut »