Daripada Nusantara, fadlizon Usul Ibu Kota Negara Dinamai Jokowi
Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra Fadli Zon menyarankan daripada Nusantara lebih baik Ibu Kota Negara baru dinamai Jokowi. FOTO/DOK.SINDOnews- Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra Fadli Zon lagi-lagi berkomentar ihwal kinerja Pemerintahan Joko Widodo . Kali ini, Fadli turut menyinggung kata Nusantara yang menjadi usulan nama Ibu Kota Negara baru di Kalimantan Timur.
Mantan Wakil Ketua DPR itu justru memandang bahwa seharusnya jika mau pemerintah bisa saja memberikan nama Ibu Kota baru tersebut, dengan menyematkan nama Presiden Jokowi. Sebab, hal itu juga dilakukan oleh negara Kazakhstan yang juga pernah memindahkan Ibu Kota Negara.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kritik 'Nusantara', Fadli Zon Usul Jokowi Jadi Nama Ibu Kota BaruAnggota Komisi I DPR RI Fadli Zon mengkritik nama Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Menurutnya, nama Nusantara kurang cocok dan dia mengusulkan nama Jokowi.
Baca lebih lajut »
Fadli Zon Usul Nama Ibu Kota Baru Jadi Jokowi, Kritik NusantaraFadli Zon malah mengusulkan nama ibu kota baru tersebut dinamakan dengan Jokowi
Baca lebih lajut »
Jokowi Pilih 'Nusantara' Jadi Nama Ibu Kota Baru, Pansus RUU IKN Beri CatatanKetua Komite I DPD Agustin Teras Narang meminta pemerintah untuk memberi penjelasan yang lebih detail dengan mempertimbangkan landasan sosiologis, filosofis, dan historisnya - Nasional JernihkanHarapan
Baca lebih lajut »