Komunitas Warteg Nusantara (Kowantara) bekerjasama dengan Aksi Cepat Tanggap (ACT) membagikan makanan gratis bagi warga terdampak COVID-19 di Jabodetabek.
Ketua Komunitas Warteg Nusantara Mukroni mengatakan ada 400 warteg anggotanya yang menyediakan makanan gratis untuk warga yang kurang mampu di tengah pandemi corona. Antara lain pengemudi ojek, satpam, pemulung dan anak jalanan. Program bantuan ini merupakan hasil kerjasama dengan Aksi Cepat Tanggap .
"Satu porsi itu kita hargai Rp15 ribu. Itu sudah layak, ada sayuran dan lauk pauk dan dibungkus supaya bersih dan sehat," tutur Mukroni kepada VOA, Sabtu .Mukroni menambahkan warga yang sudah mendapatkan kupon kemudian datang untuk mengambil makanan mulai dari pukul 12.00-14.00 WIB. Mereka tidak diperkenankan makan di dalam warteg untuk menghindari kerumunan orang.
Di samping membantu warga kurang mampu, program ini menurut Mukroni juga membantu pemilik usaha warteg yang sebagian besar mengalami penurunan omset semenjak pandemi corona. Dari yang biasanya sekitar Rp750 ribu per hari menjadi Rp200 ribuan per hari. Sejumlah pengemudi ojek online yang mengambil makanan gratis di Warteg Kowantara di dekat Universitas Islam 45 Bekasi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
19 Santri Amanatul Ummah Mudik ke Tulungagung Dites Covid-19 |Republika Online19 santri Amanatul Ummah dinyatakan sehat dan diminta isolasi mandiri.
Baca lebih lajut »
Adaro Sumbang 19 Ambulans untuk Angkut Pasien Covid-19Tim Relawan Gugus Tugas mengoperasikan 19 ambulans sumbangan dari PT Adaro Tbk khusus untuk mengangkut pasien Covid-19.
Baca lebih lajut »
Studi: Vitamin D Lindungi Diri dari Covid-19 |Republika OnlineViitamin D adalah nutrisi utama untuk membangun sistem kekebalan tubuh
Baca lebih lajut »
Peti mati dari kardus dan warga bungkus jenazah dengan plastik, kondisi epidemi Covid-19 di EkuadorPemerintah di kota terbesar di Ekuador membagikan ribuan peti mati dari kardus dan membuat jaringan bantuan khusus bagi para keluarga yang menunggu jenazah sanak keluarga mereka diangkut dari rumah-rumah mereka.
Baca lebih lajut »
Cegah Penularan Covid-19, Ritel Minimarket di Bekasi Tak Boleh Buka Lebih dari Pukul 20.00Pihak Pemkot bersama dengan TNI dan Polisi pun akan berpatroli memastikan tidak ada lagi kegiatan setelah pukul 21.00 WIB.
Baca lebih lajut »
Pasien Asal Majene Sembuh dari Covid-19 |Republika OnlinePasien asal Majene sembuh dari Covid-19 usai dirawat di RS Sulbar
Baca lebih lajut »