Kepala BNPT Komjen Boy Rafli Amar sebut kini markas polisi jadi target balas dendam teroris, terkini bom bunuh diri Polsek Astana Anyar, Kota Bandung.
Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Komjen Boy Rafli Amar, mengungkapkan, markas polisi kerap dijadikan teror lantaran polisi yang terdepan mengancam eksistensi kelompok itu. Bom Bunuh diri di Mapolsek Astana Anyar itu menewaskan dua orang, pelaku dan seorang anggota polisi bernama Aipda Sofyan, serta 10 anggota polisi lainnya yang jadi korban.
Boy Rafli Amar lantas cerita, teror terjadi di beberapa tempat belakangan ini, termasuk sasarannya markas polisi, seraya meminta agar waspada. "Kenapa jadi sasaran kepolisian? Selama ini di kalangan pelaku terorisme, kepolisian selama ini dianggap terdepan jadi ancaman bagi mereka," paparnya saat mengunjung Mapolsek Astana Anyar yang menjadi lokasi serangan bom bunuh diri, dalam"Mereka selalu ingat proses penegakan hukum dilakukan terhadap kelompok jaringan terorisme itu unsur kepolisian," sambungnya.
"Kita masih coba kelihat kelompok lain yang beri bantuan. Kita selidiki ke arah itu. Beberapa kegiatan bersangkutan masih terus di-
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kepala BNPT, Komjen Boy Rafli Cek Langsung Lokasi Bom Bunuh Diri Astana Anyar Bandung!Kepala BNPT, Komjen Boy Rafli Amar sedang meninjau langsung lokasi terjadinya bom bunuh diri di Polsek Astana Anyar, Bandung, Kamis (8/12/2022) pagi.
Baca lebih lajut »
Ledakan Kedua di Polsek Astana Anyar Berasal dari Tim GeganaLedakan kedua yang terdengar dari Polsek Astana Anyar, Kota Bandung, ditengarai dari pihak tim gegana.
Baca lebih lajut »
BNPT dan Kepolisian Selidiki Ledakan Bom Bunuh Diri di Bandung |Republika OnlineBom bunuh diri bentuk virus radikal terorisme yang menghalalkan segala cara ekstrem.
Baca lebih lajut »
Kepala BNPT: Bom Bunuh Diri di Polsek Astana Anyar Bukti Terorisme seperti Virus dan Masih MenyebarBom bunuh diri di Polsek Astana Anyar, Kota Bandung dinilai sebagai bentuk sel-sel terorisme masih mencari target yang ingin dijadikan pelaku.
Baca lebih lajut »
Ada Teror Bom Bunuh Diri di Bandung, Santoso Sentil BNPTAnggota Komisi III DPR RI Santoso menilai BNPT kecolongan dengan terjadinya teror bom bunuh diri di Polsek Astanaanyar Bandung.
Baca lebih lajut »