Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri mengingatkan, perang dan ketegangan antarsejumlah negara yang terlihat saat ini hanya akan menimbulkan derita kemanusiaan. Polhuk AdadiKompas
Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri menjadi pembicara kunci pada acara Jeju Forum ke-17 di Jeju, Korea Selatan, Kamis .
JAKARTA, KOMPAS — Di Jeju Forum, forum internasional yang membahas isu-isu konflik, Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri menyerukan untuk menghentikan peperangan. Perang ditekankannya hanya akan menimbulkan derita kemanusiaan. Krisis energi, pangan, dan ancaman resesi dunia yang dirasakan masyarakat dunia saat ini adalah buktinya.
Megawati yang juga Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan menekankan, pembahasan perdamaian dunia saat ini sangat mendesak di tengah berbagai persoalan geopolitik. Perang Rusia-Ukraina belum usai, sudah muncul lagi ketegangan antara AS dan China di Selat Taiwan. Selain itu, persoalan lain masih belum tuntas, seperti persoalan di kawasan Timur Tengah, ketegangan di Laut Tiongkok Selatan, hingga upaya mewujudkan perdamaian di Semenanjung Korea.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Megawati Ikuti Jeju Forum, Ini Destinasi Wisata Wajib Kunjung di Pulau JejuKetua Umum PDIP mengikuti Jeju Forum. Lokasi ini merupakan destinasi wisata unggulan Korea Selatan, apa saja yang harus dikunjungi di Pulau Jeju?
Baca lebih lajut »
Tanam Pohon di Jeju, Megawati Ajak Dunia Cintai LingkunganMegawati menanam pohon Magnolia di Megawati Soekarnoputri Garden, yang terletak dekat Hotel WE Jeju, Seogwipo, Jeju, Korea Selatan.
Baca lebih lajut »
Mencari Solusi Perdamaian Dunia dari Pulau JejuPresiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri berharap Jeju Forum untuk Perdamaian dan Kesejahteraan 2022, yang digelar pada 14-16 September, bisa membuahkan sejumlah solusi untuk perdamaian dunia. Internasional AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Megawati dan Ban Ki Moon Hadiri Welcoming Dinner Jeju Peace Forum 2022Presiden Kelima RI Megawati Soekarnoputri dan Sekretaris Jenderal PBB ke-8 Ban Ki Moon sama-sama menyuarakan perdamaian dunia demi kesejahteraan umat dunia bersama....
Baca lebih lajut »
Megawati Sebut Perdamaian Dunia Mendesak: Stop Perang!Presiden Kelima RI, Megawati Soekarnoputri menyerukan begitu mendesaknya perdamaian dunia diwujudkan. Karenanya, Megawati menyerukan kepada dunia agar stop perang.
Baca lebih lajut »
Begini Siasat BUMN Semen Hadapi Seretnya Pasokan Kantong dari RusiaPerang Rusia dan Ukraina berdampak luas. Industri semen Tanah Air juga tak luput dari imbas perang tersebut karena kabarnya mengandalkan kantong dari Rusia.
Baca lebih lajut »