Gubernur Victoria mengatakan mereka yang menentang pembangunan Masjid Victoria adalah orang yang berpikiran sempit dan ekstremis.
TEMPO.CO, Jakarta - GubernurVictoria mengatakan mereka yang menentang pembangunan Masjid Victoria adalah orang yang berpikiran sempit dan ekstremis.'Bangunan Islamic Centre Bendigo baru yang kontroversial adalah kemenangan atas ekstremisme, kefanatikan, dan berpandangan gelap,' menurut Gubernur Victoria Daniel Andrews, dikutip dari The Age, 27 Juli 2019.Andrews berada di kota ladang emas pada Jumat pagi untuk upacara simbolis penggalian pertama pembangunan masjid.
'Orang-orang memiliki hak untuk menempatkan pandangan mereka, orang-orang memiliki hak untuk memprotes secara damai tetapi ada batasan, ada standar, kefanatikan bukanlah bentuk protes yang bisa diterima, ketidaktahuan bukanlah alasan,' lanjut Andrews.Gubernur mengatakan masjid itu akan menjadi contoh kuat keanekaragaman budaya dan agama Victoria.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PM Daniel Andrews: Penentang Masjid Victoria adalah EkstremisPerdana Menteri Victoria mengatakan mereka yang menentang pembangunan Masjid Victoria adalah orang yang berpikiran sempit dan ekstremis.
Baca lebih lajut »
Jalan Panjang Pembangunan Masjid Victoria di Tengah ProtesSetelah enam tahun tentangan dan protes, pembangunan Masjid Victoria di kota Bendigo, Australia, akhirnya diresmikan.
Baca lebih lajut »
Kunjungan ke Banyuwangi, Menpar Resmikan Dua Masjid di SingojuruhMenteri Pariwisata Arief Yahya meresmikan dua masjid di kawasan Singojuruh, Banyuwangi. Dua masjid itu adalah Masjid Sunan Giri dan Masjid Syech Maulana Ishak.
Baca lebih lajut »
Masjid Musala Awan-Mendung | ihram.co.idMasjid Musala Awan-Mendung tak jauh dari Masjid Nabawi
Baca lebih lajut »
Menpar Resmikan Dua Masjid di Singojuruh BanyuwangiMenteri Pariwisata Arief Yahya meresmikan dua masjid di kawasan Singojuruh. Dua masjid itu adalah Masjid Sunan Giri dan...
Baca lebih lajut »
Gowa Berhijrah Dihadiri Ribuan Jamaah di Masjid Agung Syekh YusufGowa berhijrah menyedot animo ribuan jamaah yang memadati Masjid Agung Syekh Yusuf Gowa, Sabtu (27/6/2019).Acara yang digelar sejak pukul 08.00 Wita ini
Baca lebih lajut »