Komandan Kodim (Dandim) 0505 Jakarta Timur Kol Kav Rahyanto Edy menguraikan perihal pelaku penyerangan Mapolsek Ciracas. MapolsekCiracasdibakar
jpnn.com, JAKARTA TIMUR - Komandan Kodim 0505 Jakarta Timur Kol Kav Rahyanto Edy menjelaskan terkait ciri-ciri pelaku penyerangan Mapolsek Ciracas. Menurut Edy, penyerang tak memakai seragam atau berpakaian ala warga biasa. "Kami tidak lihat langsung. Cuma ya tidak mungkin pakai pakaian seragam. Pasti pakaian masyarakat biasa. Nanti kalau ada informasi disampaikan," katanya dalam konferensi pers di Markas Kodam Jaya, Cawang.
"Kita sudah adakan pengecekan bahwa tadi malam, tepatnya di daerah Cibubur ada sekolompok orang yang kita masih belum tahu identitasnya melaksanakan perusakan di Jalan Raya Bogor dan terakhir di Mapolsek Ciracas," kata Rahyanto Edy menambahkan. Menurut dia dalam beberapa hari terakhir, tidak ada kejadian yang menonjol di wilayah hukum Jakarta Timur hingga memicu insiden tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dandim Tegaskan Anggota TNI Tidak Terlibat Penyerangan dan Pembakaran Mapolsek CiracasKomandan Komando Distrik Militer (Kodim) 0505/Jakarta Timur Kol Kav Rahyanto Edy menegaskan tak ada keterlibatan anggota...
Baca lebih lajut »
Dandim sebut tak ada anggota TNI terlibat penyerangan Mapolsek CiracasKomandan Komando Distrik Militer (Kodim) 0505/Jakarta Timur Kol Kav Rahyanto Edy menyatakan, tidak ada keterlibatan anggotanya dalam insiden ...
Baca lebih lajut »
Mapolsek Ciracas Diserang Massa BrutalMapolsek Ciracas Jakarta Timur diserang oleh sekelompok orang pada Sabtu dini hari. mapolsekciracas
Baca lebih lajut »
Mencekam, Polsek Ciracas Dibakar Gerombolan Orang Tak DikenalGerombolan orang tak dikenal melakukan penyerangan ke Kantor Kepolisian Sektor (Polsek) Ciracas, Jakarta Timur pada Sabtu...
Baca lebih lajut »
Wakapolsek Ciracas Diserang, 2 Polisi Terluka, Mobil Wakapolsek HancurMapolsek Ciracas di Jakarta Timur diserang dan dibakar oleh sekelompok massa brutal pada Sabtu dini hari. MapolsekCiracasdiserang
Baca lebih lajut »
Kapolda Metro Jaya: Penyerang Polsek Ciracas Juga Rusak PertokoanSetelah melakukan perusakan toko, sekelompok OTK itu baru penyerangan ke Polsek Ciracas, Jakarta Timur.
Baca lebih lajut »