Dana Asing Mengalir Deras ke RI, Dolar Turun Tipis Jadi Rp16.280

Rupiah Berita

Dana Asing Mengalir Deras ke RI, Dolar Turun Tipis Jadi Rp16.280
Dolar AsBank IndonesiaThe Fed
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 39%
  • Publisher: 74%

Rupiah menguat terhadap dolar Amerika Serikat (AS) di tengah derasnya dana asing yang masuk ke pasar keuangan domestik.

Foto: Petugas menghitung uang di tempat penukaran uang Luxury Valuta Perkasa, Blok M, Jakarta, Kamis, 21/7. Rupiah tertekan pada perdagangan Kamis Rupiah menguat terhadap dolar Amerika Serikat di tengah derasnya dana asing yang masuk ke pasar keuangan domestik pada pekan lalu., rupiah dibuka menguat tipis 0,03% di angka Rp16.280/US$ pada hari ini, Senin .jika dibandingkan dengan posisi kemarin yang berada di angka 104,31.yang terjadi pekan lalu.

Bank Indonesia merilis data transaksi 22-25 Juli 2024 di mana investor asing tercatat beli neto Rp1,93 triliun terdiri dari beli neto Rp3,37 triliun di pasar Surat Berharga Negara , jual neto Rp1,39 triliun di SRBI dan jual neto Rp0,05 triliun di saham. Lebih lanjut, selama tahun 2024, berdasarkan data setelmen sampai dengan 25 Juli 2024, investor asing tercatat jual neto Rp32,08 triliun di pasar SBN, jual neto Rp1,89 triliun di pasar saham, dan beli neto Rp169,41 triliun di SRBI.Dana asing melanjutkan tren net foreign inflow ke Tanah Air di tengah ekspektasi pemangkasan suku bunga bank sentral Amerika Serikat The Fed yang semakin bold.

Data terakhir yakni pada akhir pekan lalu, Biro Analisis Ekonomi AS melaporkan indeks harga pengeluaran konsumsi pribadi/PCE pada Juni lalu mencapai 2,5% secara tahunan , lebih rendah dari posisi Mei lalu yang mencapai 2,6%. Dengan data inflasi PCE yang sudah sesuai dengan ekspektasi pasar, maka harapan pasar akan pemangkasan suku bunga The Fed yang dapat dilakukan pada pertemuan September mendatang pun semakin terbuka lebar.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Dolar As Bank Indonesia The Fed Usd/Idr

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Eman Suherman Punya Modal Komplet, Dukungan Masyarakat Mengalir DerasEman Suherman Punya Modal Komplet, Dukungan Masyarakat Mengalir DerasJPNN.com : Eman Suherman dikenal sebagai calon pemimpin yang merakyat dan paham dengan kebutuhan daerah.
Baca lebih lajut »

Pendudukan Israel Dianggap Ilegal, Ini Reaksi Negara-negara di DuniaPendudukan Israel Dianggap Ilegal, Ini Reaksi Negara-negara di DuniaReaksi internasional mengalir deras sejak keputusan dari pengadilan tertinggi PBB terkait pendudukan Israel.
Baca lebih lajut »

Vonis 10 Tahun Penjara untuk SYL, Dana Korupsinya Mengalir ke-11 Tempat, Parpol hingga Bayar BiduanVonis 10 Tahun Penjara untuk SYL, Dana Korupsinya Mengalir ke-11 Tempat, Parpol hingga Bayar BiduanBerikut daftar aliran uang yang diduga hasil pemerasan dan penerimaan gratifikasi SYL yang terungkap di persidangan.
Baca lebih lajut »

Heboh Dugaan Penyalahgunaan Dana Jemaat Gereja, Diduga Mengalir ke IndosuryaHeboh Dugaan Penyalahgunaan Dana Jemaat Gereja, Diduga Mengalir ke IndosuryaBerita Heboh Dugaan Penyalahgunaan Dana Jemaat Gereja, Diduga Mengalir ke Indosurya terbaru hari ini 2024-07-13 17:13:02 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Dana Asing Cuman Masuk Rp 690 Miliar, Dolar Naik Lagi ke Rp 16.215Dana Asing Cuman Masuk Rp 690 Miliar, Dolar Naik Lagi ke Rp 16.215Rupiah melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) di tengah menipisnya arus dana asing yang masuk ke pasar keuangan domestik.
Baca lebih lajut »

Daratkan Enam Pemain Asing Anyar, Ini Dia Legiun Asing 'Termahal' Arema FCDaratkan Enam Pemain Asing Anyar, Ini Dia Legiun Asing 'Termahal' Arema FCSiapa saja lima legiun asing 'termahal' Arema FC musim 2024/2025? Simak artikel selengkapnya di bawah ini.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-16 08:19:58