Daftar Lengkap Pemenang Infotainment Awards 2024, Syifa Hadju Borong 4 Penghargaan

Showbiz Berita

Daftar Lengkap Pemenang Infotainment Awards 2024, Syifa Hadju Borong 4 Penghargaan
Infotainment Awards 2024Syifa Hadju
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 83%

Di ajang Infotainment Awards 2024, Syifa Hadju paling bersinar. Pacar El Rumi menang 4 kategori. Rizky Billar sekeluarga juga membawa pulang piala.

SCTV kembali menggelar ajang bergengsi Infotainment Awards 2024 , untuk mengapresiasi insan selebritas Tanah Air yang berkontribusi dalam industri hiburan setahun terakhir. Disiarkan langsung melalui Studio Emtek City, Jakarta Barat, Selasa , ada total 11 penghargaan yang diberikan Infotainment Awards 2024 kepada para pemenang.

Gemerlap malam puncak Infotainment Awards 2024 makin meriah dengan kehadiran sejumlah artis. Acara ini dipandu Ruben Onsu, Anwar BAB dan Fanny Ghassani. Memasuki penyelenggaraan ke-10, Infotainment Award 2024 dari SCTV memberikan kategori penghargaan meliputi Best Couple, Best Male Character, Best Female Character, Gorgeous Mom, Gorgeous Dad, Gorgeous Baby, Most Charming Male Celebrity, Most Charming Female Celebrity, Artis Paling Sosmed. Bahkan di tahun ini hadir kategori baru yakni Wedding of The Year.

Di Infotainment Awards tahun ini, Syifa Hadju menjadi artis paling bersinar. Pacar El Rumi itu berhasil memboyong 4 penghargaan. Dua di antaranya sebagai Artis Paling Sosmed dan Celebrity of The Year.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Infotainment Awards 2024 Syifa Hadju

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Syifa Hadju dan El Rumi Raih Best Couple Infotainment Award 2024, Kalahkan Pasangan Jirayut dan HaldaSyifa Hadju dan El Rumi Raih Best Couple Infotainment Award 2024, Kalahkan Pasangan Jirayut dan HaldaSyifa Hadju merasa bersyukur atas curahan dukungan dari para penggemar.
Baca lebih lajut »

Jadwal Liga Champions Pekan Ini 17-20 September 2024, Disiarkan di TV Apa?Jadwal Liga Champions Pekan Ini 17-20 September 2024, Disiarkan di TV Apa?Jadwal pertandingan Liga Champions musim 2024/2024 pekan ini, 17-20 September 2024
Baca lebih lajut »

Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS Mulai Hari Ini 14 September 2024, Cek SSCASNPengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS Mulai Hari Ini 14 September 2024, Cek SSCASNSetelah pendaftaran CPNS 2024, kini proses seleksi CPNS 2024 memasuki pengumuman hasil seleksi administrasi CPNS 2024.
Baca lebih lajut »

Perbedaan Paralimpiade dan Olimpiade Paris 2024, Jangan Salah SebutPerbedaan Paralimpiade dan Olimpiade Paris 2024, Jangan Salah SebutParalimpiade 2024 diselenggarakan setelah berlangsungnya Olimpiade Paris 2024 yang telah usai pada 11 Agustus 2024.
Baca lebih lajut »

Eza Gionino Jagokan Artis Ini Jadi Pemenang Infotainment Awards 2024: Sosok Luar BiasaEza Gionino Jagokan Artis Ini Jadi Pemenang Infotainment Awards 2024: Sosok Luar BiasaMenurut Eza Gionino, terpilihnya dirinya di nominasi kategori Best Male Character Infotainment Awards adalah bentuk penghargaan berdasarkan penilaian yang baik.
Baca lebih lajut »

Infotainment Awards 2024 Perkenalkan Kategori Baru 'Wedding Of The Year', Ingat Tanggal Malam PuncaknyaInfotainment Awards 2024 Perkenalkan Kategori Baru 'Wedding Of The Year', Ingat Tanggal Malam PuncaknyaMemasuki tahun ke-10 penyelenggaraannya, Infotainment Awards 2024 akan digelar pada Selasa, 24 September 2022, dan disiarkan secara langsung pada pukul 21.00 WI
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 20:49:55