Polda Metro Jaya buka hotline pengaduan tindak kriminal.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya membuka layanan pengaduan untuk mempermudah masyarakat yang ingin melaporkan adanya tindak kejahatan. Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Suyudi Ario Seto meminta masyarakat untuk tidak segan melapor kepada pihak Kepolisian jika menyaksikan atau menghadapi tindak kriminal.
"Untuk masyarakat yang ingin lapor jika ada informasi atau melihat, mengalami, atau menemukan kejadian terkait kejahatan yang terjadi atau dihadapi silakan hubungi hotline," kata Suyudi saat dikonfirmasi, Rabu. Hotline tersebut untuk mempermudah dan mempercepat laporan adanya tindak kejahatan terutama yang mengancam masyarakat yang tengah menghadapi pandemi Covid-19. Berikut hotline Ditreskrimum Polda Metro Jaya yang bisa dihubungi:3. Piket Subdit Ranmor: +62858942762315.Sat Reskrim Polres Metro Jakarta Utara: +6281185696967. Sat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan: +6281211121044, +62812834567729. Sat Reskrim Polres Metro Tangerang Kota: +628211090593411.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Polda Metro Jaya Sediakan Layanan Konsultasi Psikologi DaringHal itu dilakukan guna mencegah adanya gangguan jiwa atau stres ketika warga menjalani social distancing yang dianjurkan pemerintah untuk meminimalisasi penularan virus korona (covid-19).
Baca lebih lajut »
10 Hari PSBB Jakarta, Polda Metro Jaya Catat 18.958 PelanggaranPolda Metro Jaya mencatat 18.958 pelanggaran oleh pengguna lalu lintas terhadap kebijakan PSBB Jakarta.
Baca lebih lajut »
Polda Metro Jaya Catat 18.958 Pelanggaran Selama 10 Hari Penerapan PSBBPelanggaran terbanyak yang dilakukan oleh masyarakat yakni tidak menggunakan masker, baik pengendara roda dua maupun roda empat.
Baca lebih lajut »
Brimob Polda Metro Jaya Turun Tangan, Buka Dapur Umum di Lokasi IniSatbrimob Polda Metro Jaya membuka dapur umum dan memberikan 400 paket makan siang dan 400 makan sore. Brimob
Baca lebih lajut »
Polda Metro Jaya Dirikan 19 Titik Pos Pengamanan Terpadu, Ini RinciannyaPolri akan bekerja sama dengan TNI dan Dinas Perhubungan untuk menjaga pos pengamanan terpadu tersebut.
Baca lebih lajut »
Cegah Masyarakat Mudik, Polda Metro Jaya Lakukan Penyekatan Jalan'Yang dibatasi adalah pergerakan manusia keluar dari wilayah Jakarta, Depok, Tangerang dan Bekasi,' tambah Sambodo.
Baca lebih lajut »