Beberapa poin indikator merah dari 51 pegawai KPK yang tak lolos TWK di antaranya menyetujui perubahan Pancasila sebagai dasar negara dan mengakui ada kelompok Taliban di dalam KPK. CNNIndonesia
menerima susunan daftar yang menunjukkan total sembilan indikator merah tersebut. Sembilan indikator itu diketahui menjadi acuan 51 dari 75 pegawai tak lulus asesmen yang dinilai tak bisa dibina alias tak lagi bisa bergabung dengan lembaga antirasuah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pegawai KPK: TWK Terhadap KPK Tak Sama dengan TWK CPNS - Tribunnews.comDia menjelaskan TWK yang diujikan kepada pegawai KPK itu bukan TWK yang biasa diuji kepada CPNS.
Baca lebih lajut »
Soal Pemecatan 51 Pegawai, Fahri Hamzah: KPK Ingin Perbaiki Keadaan dari DalamFahri juga meminta Presiden Jokowi untuk memberi kepercayaan kepada pimpinan KPK saat ini.
Baca lebih lajut »
Pegawai KPK Soal 24 Dibina & 51 Dipecat: Strategi Pecah BelahSalah satu pegawai KPK menduga keputusan memilih 24 orang dan menyingkirkan 51 lainnya buntut 75 pegawai KPK tak lolos TWK, merupakan strategi memecah belah.
Baca lebih lajut »
KPK Klaim Berusaha Selamatkan 51 Pegawai yang Akhirnya Dipecat'Kalau pegawai KPK kritis, tidak langsung menurut perintah tapi didiskusikan lebih dahulu itu, iya (ada di KPK). Itu karena itu adalah budaya kepegawaian di KPK.'
Baca lebih lajut »
5 Tanggapan Novel Baswedan Terkait Pemecatan 51 dari 75 Pegawai KPKPenyidik senior KPK Novel Baswedan menilai, ada persekongkolan di balik pemecatan 51 pegawai lembaga antirasuah tersebut.
Baca lebih lajut »