CPO Bahan Baku Minyak Goreng Lari ke Industri, Mendag Minta Bantuan Satgas Pangan | EcoFlash
Jakarta - Persoalan minyak goreng tampaknya belum juga usai. Meskipun saat ini minyak goreng sudah tersedia banyak di ritel modern maupun pasar tradisional, harga minyak goreng kemasan naik tajam setelah ada kebijakan baru Pemerintah.
Sedangkan minyak goreng kemasan 2 liter yang pernah dinyatakan pemerintah harus dijual diharga Rp 28.000 per liter sekarang dijual di harga Rp 47.000 - Rp 48.000 per liter. Kondisi ini membuat permasalahan minyak goreng di negeri ini tak kunjung tuntas. Bahkan Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi harus menyampaikan permohonan maafnya karena ia dan jajarannya belum mampu menangani permasalahan minyak goreng.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Harga Bahan Pangan Merangkak Naik, Minyak Goreng Curah Masih Langka di Pasar - tvOneSemakin mendekati bulan Ramadhan, harga sejumlah kebutuhan pokok di ibu kota Jakarta mengalami kenaikan. - tvOne
Baca lebih lajut »
Krisis Ekonomi Sri Lanka Memburuk, Warga Tewas Saat Antre Bahan Bakar MinyakKrisis Ekonomi Sri Lanka membuatnya tidak lagi mampu mengimpor, sehingga kelangkaan pasokan barang-barang penting termasuk BBM.
Baca lebih lajut »
Tarif Pungutan Ekspor CPO Naik, Maksimal Jadi US$ 375 Per TonMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati resmi menaikkan tarif pungutan ekspor CPO dan produk turunannya dari maksimal US$ 355 per ton jadi US$ 375 per ton.
Baca lebih lajut »
Pungutan Ekspor CPO Naik, Ini Rekomendasi Saham Pilihan BRI Danareksa | Market - Bisnis.comBRI Danareksa Sekuritas masih menyematkan rekomendasi buy untuk sejumlah emiten perkebunan, termasuk AALI hingga LSIP.
Baca lebih lajut »
Mahkota Group (MGRO) Antisipasi Dampak Kenaikan Pungutan Ekspor CPO | Market - Bisnis.comMahkota Group (MGRO) tetap mendukung kebijakan pemerintah, terutama kebijakan yang bisa berdampak pada kemajuan industri kelapa sawit di Indonesia.
Baca lebih lajut »