JPNN.com : Formasi dokter pada penerimaan CPNS 2024 di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) kosong pelamar.
jpnn.com - PENAJAM - Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembang Sumber Daya Manusia Penajam Paser Utara , Kalimantan Timur, Ahmad Usman mengatakan bahwa formasi dokter pada penerimaan CPNS 2024 di Kabupaten PPU kosong pelamar .
Selain formasi dokter, lanjut Ahmad Usman, yang tidak memiliki pelamar paling banyak formasi Diploma 3 teknik komputer.Baca Juga:Dia mengatakan bahwa penerimaan CPNS 2024 bersamaan secara nasional. Khusus dokter, kata dia, lebih memilih mendaftar di daerahnya masing-masing atau di rumah sakit besar.Baca Juga:Dia menambahkan bahwa formasi dokter umum dan spesialis yang tidak terisi tersebut untu penempatan di puskesmas dan Rumah Sakit Umum Daerah Sepaku di kawasan Kota Nusantara, ibu kota baru Indonesia di Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara.
"Pelamar formasi CPNS dokter umum dan spesialis cenderung lebih memilih di rumah sakit di kota besar," katanya.
Formasi CPNS Formasi Dokter Penajam Paser Utara Kosong Pelamar Pelamar CPNS
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cara Cek Jadwal SKD CPNS 2024, Tes Mulai 16 OktoberRangkaian seleksi CPNS 2024 akan memasuki periode SKD. Lantas, bagaimana cara cek jadwal SKD CPNS 2024?
Baca lebih lajut »
Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2024 Dimulai 16 Oktober 2024BKN telah mengumumkan jadwal Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) untuk Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2024 akan dimulai pada tanggal 16 Oktober 2024. Pengumuman mengenai jadwal, waktu, dan lokasi SKD akan tersedia mulai tanggal 9 Oktober 2024. BKN telah menyiapkan berbagai titik-titik lokasi tes (tilok) di seluruh Indonesia dan luar negeri untuk menjamin kelancaran proses seleksi.
Baca lebih lajut »
Pemda Sudah Siapkan Anggaran 1 Tahap Seleksi PPPK 2024JPNN.com : Pemda harus menyiapkan anggaran untuk seleksi CPNS 2024 dan PPPK 2024, termasuk Pemkab Mukomuko.
Baca lebih lajut »
Ada Sanksi jika Terlambat Datang Tes SKD CPNS 2024, Berikut Tata Tertib LengkapnyaPelaksanaan tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2024, akan berlangsung mulai 16 Oktober 2024.
Baca lebih lajut »
3 Juta Pelamar CPNS 2024 Bertarung di Tahap SKD Mulai Hari Ini 16 Oktober 2024Badan Kepegawaian Negara (BKN) menyiapkan ribuan titik lokasi mulai dari wilayah Nusantara hingga mancanegara dalam rangka pelaksanaan SKD CPNS 2024.
Baca lebih lajut »
CPNS Kemenag Kalsel 2024: Formasi Guru Akidah Akhlak Paling Banyak PelamarJPNN.com : Inilah lima formasi yang paling banyak dilamar oleh pelamar calon pegawai negeri sipil (CPNS) 2024 di lingkungan Kanwil Kemenag Kalsel.
Baca lebih lajut »