Covid Renggut Nyawa 5,2 Juta Jiwa, Luhut Ungkap Ancaman Ngeri Lainnya

Indonesia Berita Berita

Covid Renggut Nyawa 5,2 Juta Jiwa, Luhut Ungkap Ancaman Ngeri Lainnya
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 60 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 51%

Covid sudah merenggut nyawa 5,2 juta jiwa, Luhut ungkap ancaman ngeri lainnya

hingga iklim investasi di era baru. Tantangan yang dihadapi Indonesia ke depan akan lebih besar, mulai dari pandemi Covid, ancaman perubahan iklim hingga perang dagang Amerika Serikat dan juga Tiongkok.

“Kondisi perekonomian dan iklim investasi Indonesia sedang menghadapi era baru dengan tantangan yang begitu besar dan belum sama sekali kita pernah hadapi sebelumnya,” kata Menko Luhut melalui keterangan secara resmi, Senin .Pertama, Menko Luhut menyatakan ancaman pandemi Covid-19 yang menjangkit lebih dari 268 juta orang dan menyebabkan lebih dari 5,2 juta korban jiwa di seluruh dunia. “Kedua, ancaman perubahan iklim semakin di depan mata.

Perubahan dunia yang semakin dinamis dan begitu kompleks serta banyak tantangan begitu terdengar berat bagi Indonesia. “Namun, saya ingin mengajak kita semua untuk terus bangkit, beradaptasi dan melihat potensi dari setiap tantangan yang dihadapi. Belajar dari pengalaman menangani Covid-19 telah mengajarkan bahwa kita mampu untuk beradaptasi,” tambahnya.Sejak pertengahan Juni lalu, Indonesia dihadapkan pada situasi peningkatan kasus harian yang didorong oleh varian delta yang sangat cepat.

Meski demikian, Menko Luhut mengaku Pandemi Covid-19 yang telah berlangsung sejauh ini, tidak dapat menghalangi niat Indonesia semua untuk terus belajar, menggali informasi dan mengembangkan apa yang ingin dicapai kedepan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rangkuman Covid: Imbauan Tak Mudik hingga Daerah Tutup Alun-alunRangkuman Covid: Imbauan Tak Mudik hingga Daerah Tutup Alun-alunRangkuman hari ini berkaitan dengan persiapan pemerintah pusat-daerah mengantisipasi lonjakan covid yang potensial terjadi karena libur natal dan tahun baru.
Baca lebih lajut »

4 Hal Terkait Rencana Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 untuk Anak Usia 6-11 Tahun4 Hal Terkait Rencana Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 untuk Anak Usia 6-11 TahunPelaksanaan vaksinasi Covid-19 untuk anak usia 6-11 tahun akan dilaksanakan di fasilitas sekolah dan fasilitas kesehatan milik pemerintah seperti puskemas.
Baca lebih lajut »

Kumpulan Informasi Viral Seputar Covid-19 yang Beredar Lewat WhatsApp, Hoaks atau Fakta?Kumpulan Informasi Viral Seputar Covid-19 yang Beredar Lewat WhatsApp, Hoaks atau Fakta?Berikut informasi viral seputar Covid-19 yang beredar lewat WhatsAp
Baca lebih lajut »

Jelang Libur Nataru, Begini Kondisi Covid-19 di JakartaJelang Libur Nataru, Begini Kondisi Covid-19 di JakartaMenjelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru), kondisi pandemi Covid-19 di Jakarta terkendali.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 01:31:37