Proses restrukturisasi kredit bagi bank modal kecil akan meningkatkan kredit macet.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kondisi bank umum kegiatan usaha I dan II diperkirakan mengalami kenaikan risiko kredit yang dapat menggerus modal. Hal ini akibat penyebaran virus corona di Indonesia. Baca Juga Pengamat Perbankan Paul Sutaryono mengatakan bagi bank kecil sangat tertekan karena dengan proses restrukturisasi kredit bagi debitur terdampak virus corona dapat meningkatkan rasio kredit bermasalah atau non performing loan yang berujung menggerus modal.
Menurutnya sektor rill terganggu dari wabah virus corona, sehingga membuat arus kas atau cashflow terganggu. Meskipun sudah diresktrukturisasi dan bisa diberi relaksasi maksimal setahun, ketika virus corona berakhir maka kembali meningkatkan rasio kredit bermasalah. Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan hingga Februari 2020 rasio kecukupan modal industri perbankan masih sebesar 22,42 persen, posisi tersebut menurun dari CAR Januari yang berada level 22,83 persen. Kemudian, NPL gross perbankan sebesar 2,79 persen pada Februari, naik dari posisi Januari sebesar 2,77 persen, sedangkan NPL net sebesar satu persen per Februari, menurun dari Januari sebesar 1,04 persen.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Negara yang Dinilai Sukses Tekan Kasus Corona dengan LockdownPenerapan lockdown dianggap manjur untuk mengerem laju penyebaran virus corona di beberapa negara. Salah satunya, Selandia Baru.
Baca lebih lajut »
Tekan Corona, Pemkot Semarang Sterilisasi Seluruh Pasar TradisionalKegiatan penyemprotan disinfektan di seluruh pasar tradisional merupakan upaya sterilisasi tempat-tempat umum.
Baca lebih lajut »
Tekan Penularan Corona, Pemerintah Harus Urai Ruang Interaksi MasyarakatPembatasan sosial berskala besar (PSBB) di DKI Jakarta diprediksi akan diperpanjang. Sampai saat ini, belum ada tanda-tanda...
Baca lebih lajut »
Antisipasi Corona, HNW Usul RUU Bank Makanan Jadi PrioritasRUU Bank Makanan untuk Kesejahteraan Sosial sangat diperlukan untuk memberikan dasar hukum bagi Bank Makanan yang sudah bermunculan.
Baca lebih lajut »