Jika dibandingkan dengan Maret 2020, jumlah kunjungan wisman pada April 2020 juga mengalami penurunan sebesar 66,02 persen.
Liputan6.com, Jakarta - Kepala Badan Pusat Statistik Suhariyanto mengatakan, penyebaran Virus Corona di seluruh negara menyebabkan kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia turun sebesar 87,44 persen sepanjang April 2020. Penurunan tersebut jika dibandingkan dengan kedatangan wisatawan pada April 2019.
Selain itu, jika dibandingkan dengan Maret 2020, jumlah kunjungan wisman pada April 2020 juga mengalami penurunan sebesar 66,02 persen. Adapun kunjungan wisatawan pada April 2020 didominasi oleh kedatangan turis dari Timor Leste. Suhariyanto mengatakan, penurunan kunjungan turis harus diantisipasi agar tak berdampak luas pada sektor pendukungnya seperti tingkat hunian kamar, sektor transportasi, industri kreatif dan perdagangan.
"Jadi dampaknya betul betul luar biasa karena semua negara menerapkan protokol kesehatan yang harus dipatuhi. Jumlah wisman melalui laut dan darat itu juga mengalami penurunan tajam. Jadi dampaknya betul betul luar biasa. Kita perlu memikirkan terobosan baru supaya sektor ini kembali pulih ke depan," jelasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
1 Juni 2020 Libur, Ini 10 Tempat Wisata di Bandung yang Bikin KangenAdanya pandemi Covid-19 membuat banyak orang kangen untuk travelling ke berbagai daerah, termasuk Bandung. Yuk, lihat lagi beberapa tempat seru di Bandung. via detikTravel
Baca lebih lajut »
Update Corona 31 Mei 2020: 4 Daerah Laporkan Nol KasusNamun kebanyakan daerah lain menemukan adanya pasien anyar Covid-19, tertinggi Jawa Timur (244 kasus).
Baca lebih lajut »
Pemerintah Pantau 49.936 ODP dan Awasi 12.913 PDP Corona pada 31 Mei 2020Pemerintah mengumumkan data PDP dan ODP virus Corona di Indonesia. Hari ini, ada lebih dari 12.500 PDP yang diawasi dan hampir 50 ribu ODP yang dipantau.
Baca lebih lajut »
Tak Ada Kasus Baru Corona Covid-19 di 4 Provinsi Ini pada 31 Mei 2020Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto mengungkapkan, ada 4 provinsi yang nihil kasus baru positif virus Corona, Minggu (31/5/2020).
Baca lebih lajut »
Update Corona 1 Juni 2020: Wali Kota Ini Ingatkan Warga Waspada OTGSebagai langkah mengatasinya Pemkot Banda Aceh berharap terutama warga kota secara aktif mengambil peran pencegahan penyebaran virus corona jenis baru di lingkungan masing-masing. UpdateCorona1Juni2020
Baca lebih lajut »
Update Corona 1 Juni 2020: 26.940 Orang Positif, 7.637 Sembuh, dan 1.641 Meninggal DuniaKasus positif virus corona (Covid-19) di Indonesia akumulasi dari 31 Mei hingga 1 Juni 2020 pukul 12.00 WIB mengalami penambahan...
Baca lebih lajut »